Nasional

Lempengan Purba Farallon Ditemukan Menarik Kerak Amerika Utara ke Dalam Mantel Bumi

Koranriau.co.id- Penelitian terbaru mengungkap sisa lempengan purba Farallon, yang terkubur jauh di bawah wilayah Midwest Amerika Serikat, kini menarik material besar dari kerak Amerika Utara ke dalam mantel Bumi.(Hua et al. Nature Geoscience) SEBUAH lempengan kuno dari kerak Bumi yang terkubur jauh di bawah wilayah Midwest Amerika Serikat, menarik bagian besar kerak Amerika Utara masa […]

Nasional

Curah Hujan Tinggi, Cianjur Utara Diterjang Bencana Hidrometeorologi

Koranriau.co.id- Warga Cianjur membersihkan rumah dari lumpur setelah diterjang banjir.(MI/BENNY BASTIANDY) WILAYAH utara Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, diterjang bencana hidrometeorologi bersamaan hujan deras dalam waktu lama, Minggu (2/3). Dampak bencana cukup menonjol terjadi di Kecamatan Sukaresmi dan Kecamatan Pacet. Berdasarkan data, di Kecamatan Sukaresmi, bencana hidrometeorologi mengakibatkan Jembatan Cibogo di Kampung Cibogo RT 01/13 Desa […]

Nasional

300 Ulos Antik Dipamerkan di Sumatera Utara

Koranriau.co.id- Ilustrasi pameran ulos(Ilustrasi) DI tengah gempuran tren mode modern dan industri tekstil massal, ulos, kain tenun khas Batak, tetap berusaha mencari ruangnya sendiri. Bukan sekadar benda warisan, ulos kini berada di persimpangan antara tradisi dan komersialisasi. Pameran Jambarta Ulos and Artefact yang digelar sejak Desember 2024 hingga Mei 2025 di Piltik Coffee, Siborong-borong, Sumatera Utara, mencoba […]

Hashim Sebut Prabowo Bakal Bangun Giant Sea Wall 700 Km di Utara Jawa
Ekonomi

Hashim Sebut Prabowo Bakal Bangun Giant Sea Wall 700 Km di Utara Jawa

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Prabowo Subianto akan membangun tanggul laut raksasa (giant sea wall) sepanjang 700 kilometer di pesisir utara Pulau Jawa. Utusan Khusus Presiden Bidang Iklim dan Energi Hashim Djojohadikusumo menyebut pembangunan tanggul tersebut harus segera dilakukan. Dia beralasan tanggul itu diperlukan untuk ketahanan pangan. “Pembangunan tanggul laut raksasa sepanjang 700 kilometer […]

Penampakan Pagar Laut Ilegal di Utara Bekasi yang Disegel KKP
Ekonomi

Penampakan Pagar Laut Ilegal di Utara Bekasi yang Disegel KKP

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Pagar laut ilegal misterius kembali ditemukan di pesisir utara Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Pagar bambu sepanjang sekitar 8 kilometer ini berada di zona pengelolaan energi, menimbulkan keberatan pemanfaatan ruang laut resmi serta berpotensi mengganggu aktivitas nelayan. Kementerian Kelautan dan Perikanan telah mengirim surat resmi pada 19 Desember 2024, meminta […]

Nasional

Sudah Sepekan, 89 Desa di Hulu Sungai Utara Terendam Banjir

Koranriau.co.id- Banjir merendam permukiman di 89 desa di Hulu Sungai Utara, Kalimantan Selatan.(MI/Denny Susanto) SEJAK sepekan terakhir 89 desa di sembilan kecamatan di Kabupaten Hulu Sungai Utara, Kalimantan Selatan, hingga kini masih terendam banjir.  Plt Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kalsel, Faried Fakhmansyah, dalam laporan kebencanaannya, Senin (6/1), mengatakan banjir saat ini masih melanda […]