Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah akan segera membentuk Satuan Tugas Pemutusan Hubungan Kerja (Satgas PHK) usai menetapkan upah minimum provinsi (UMP) 2025 naik sebesar 6,5 persen. Rencana pembentukan Satgas PHK diungkap Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto. “Pemerintah akan membuat Satgas terkait dengan PHK,” kata Airlangga di sela-sela Rapimnas Kadin 2024 di Jakarta, Minggu […]
Tag: Usai
Tragis! Remaja Ini Tewas Usai Makan Saat Kencan Pertama
Koranriau.co.id- Jakarta – Kencan pertama remaja wanita ini berubah jadi mimpi buruk akibat kesalahan fatal. Nyawanya berujung hilang akibat konsumsi makanan yang memicu alerginya. Kencan pertama seharusnya memberikan pengalaman menyenangkan yang berkesan di hati. Sayangnya, tidak semua kencan pertama berjalan mulus sesuai ekspektasi. Pasalnya, ada juga mereka yang gagal dalam kencan pertamanya karena berbagai hal. […]
Pengusaha Resah Usai Prabowo Naikkan UMP 2025 6,5 Persen
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) khawatir kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) sebesar 6,5 persen di 2025 memicu Pemberhentian Hubungan Kerja (PHK) hingga menghambat lapangan kerja baru. Ketua Umum Apindo Shinta Kamdani mengatakan hal tersebut bisa saja terjadi sebab nilai kenaikan UMP terlalu besar. Kenaikan juga diberikan di tengah kondisi ekonomi nasional yang masih […]
5 Cara Atasi Food Coma, Anti Ngantuk Usai Makan Banyak
Koranriau.co.id- Jakarta – Usai makan banyak terutama ketika makan siang, rasa kantuk pun kerap muncul. Fenomena dengan istilah food coma ini sebenarnya bisa diatasi dengan cara berikut. Banyak orang mengantuk usai makan siang banyak. Hal ini tentu mengganggu performa kerja karena seseorang jadi tidak fokus dengan semua tugas-tugasnya. Fenomena yang dikenal sebagai food coma ini […]