Nasional

UBS Kekhawatiran Soal Danantara Berlebihan

Koranriau.co.id- Ilustrasi(Antara) UBS Global Research menilai ada kekhawatiran berlebihan dari pasar modal Indonesia terhadap pembentukan Badan Pengelola Investasi Danantara. Keberadaan Danantara justru dinilai dapat meningkatkan efisiensi BUMN, menarik investasi asing serta memberikan peluang investasi di sektor perbankan dan saham-saham BUMN. UBS mengatakan kekhawatiran pembentukan Danantara bakal menyebabkan risiko fiskal, terutama dalam mengurangi dividen yang dibayarkan […]

Nasional

UBS Sebut Danantara Bisa jadi Instrumen Indonesia Naikkan Daya Saing Ekonomi

Koranriau.co.id- Ilustrasi(Emporio/Muhammad Heriyanto) UBS Global Research mengungkap optimisme terhadap Danantara yang diinisiasi Presiden RI Prabowo Subianto, yang dinilai berpotensi menjadi instrumen yang mampu meningkatkan daya saing ekonomi di Indonesia serta menarik lebih banyak investasi global. Dalam laporannya, UBS menyoroti tujuan Danantara, yaitu meningkatkan pengelolaan aset BUMN di Indonesia. “Kami melihat ini sebagai langkah untuk menciptakan […]