Koranriau.co.id- Ilustrasi.(AFP/NICOLAS MAETERLINCK) AS Berunding dengan Arab Saudi terkait Perjanjian Teknologi Nuklir Pemerintahan Trump akan melakukan pembicaraan dengan Arab Saudi tentang kemungkinan memberikan akses ke teknologi nuklir AS dan pengayaan uranium. Hal ini disampaikan Menteri Energi AS Chris Wright, menjelang kunjungan Presiden AS Donald Trump ke Arab Saudi. Baca juga : Donald Trump Perintahkan Tekanan Maksimum […]
Tag: terkait
Kemenpora Terima Surat PSSI terkait Tiga Calon Penggawa Timnas Indonesia
Koranriau.co.id- Dito Ariotedjo.(MI/Widjajadi) MENTERI Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo mengaku telah menerima surat dari PSSI terkait tiga calon penggawa Timnas Indonesia. “Sudah, kemarin surat sudah masuk dari PSSI. Sudah kami proses dan kan ada proses dengan kementerian/lembaga terkait dan sudah dilakukan rapat. Dan, insya Allah segera diproses,” kata Dito kepada pewarta, Rabu (26/2). Tiga pemain […]
Polisi Tangkap Mantan Artis Kolosal Terkait Kasus Uang Palsu
Koranriau.co.id- ilustrasi(freepik) KEPOLISIAN menangkap mantan artis drama kolosal, Sekar Arum Widara, 41, karena diduga mengedarkan uang palsu senilai Rp 223 juta di salah satu pusat perbelanjaan kawasan Kemang, Jakarta Selatan. “Kami menangkap pada Rabu (2/4) sekitar pukul 21.00 WIB dengan lembaran pecahan uang senilai Rp223,5 juta,” kata Kanit Ranmor Satreskrim Polres Metro Jakarta Selatan […]
OJK Minta Bank Blokir 10 Ribu Rekening Terkait Judi Online
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meminta bank memblokir 10.016 rekening terkait judi online (judol). Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae menegaskan keseriusan pemerintah memberantas judol. Terlebih, aktivitas tersebut diklaim berdampak luas pada perekonomian dan sektor keuangan. “OJK telah meminta bank melakukan pemblokiran (terhadap) kurang lebih 10.016 rekening (terkait […]
Wamenaker Segera Panggil Aplikator Ojol Terkait BHR Rp50 Ribu
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) Immanuel Ebenezer menegaskan bahwa segera memanggil perusahaan aplikator ojek online (ojol) menyusul laporan tentang sebagian pengemudi hanya menerima Bonus Hari Raya (BHR) Rp50 ribu. “Panggil, kita (bakal) panggil. Oke,” kata Wamenaker mengutip Antara, Selasa (1/4). Ketika awak media menanyakan apakah Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker)sudah melakukan pemanggilan […]
10 Pertanyaan dan Jawaban terkait Fikih Puasa
Koranriau.co.id- Ilustrasi.(Freepik) BANYAK pertanyaan dari umat Islam terkait dengan puasa Ramadan, termasuk puasa sunah. Contohnya, apakah orang junub belum mandi besar saat subuh itu sah puasanya? Dan masih banyak lagi. Kali ini ada 10 pertanyaan yang disampaikan lengkap dengan jawaban para ulama lewat referensi kitab-kitab rujukan ternama. Berikut uraiannya seperti dikutip dari Fiqh Puasa dan […]
KPK Pertimbangkan Periksa Donal Fariz atau Febri Diansyah terkait TPPU SYL
Koranriau.co.id- EKSEPSI HASTO: Febri Diansyah membaca salinan eksepsi Hasto Kristiyanto di Pengadilan Tipikor, Jakara Pusat, Jumat (21/3/2025).(MI/Usman Iskandar.) KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah kantor firma hukum Visi Law Office yang merupakan tempat kerja Donal dan Febri digeledah KPK, Rabu (19/3). Direktur Penyidikan KPK Asep Guntur Rahayu membuka peluang untuk memeriksa pengacara Donal Fariz (DF), atau […]
KPK Sita Rp70 M Hasil Geledah 12 Lokasi terkait Korupsi Bank BJB
Koranriau.co.id- Pelaksana harian (Plh) Direktur Penyidikan KPK Budi Sokmo Wibowo.(Dok. Antara) KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) telah selesai melakukan penggeledahan di 12 lokasi terkait kasus korupsi pengadaan iklan di PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten (BJB) Tbk. Penyidik KPK menyita uang Rp70 miliar dan mobil dalam penggeledahan kasus korupsi Bank BJB tersebut. “Kami juga […]
Food Vlogger Codeblu Diperiksa Polisi Terkait Dugaan Pemerasan
Koranriau.co.id- Food vlogger Codeblu mendatangi Polres Metro Jakarta Selatan untuk memberikan keterangan kepada pihak kepolisian, Jakarta, Rabu (12/3/2025).(Emporio/HO) KEPOLISIAN memeriksa pembuat konten video makanan (food vlogger) Codeblu atau William Andersom terkait laporan sebuah toko roti atas dugaan pemerasan bermodus ulasan makanan. “Benar, yang bersangkutan kami periksa,” kata Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Ardian […]
Menlu Sugiono Dorong Solidaritas dan Peran Aktif OKI terkait Palestina
Koranriau.co.id- Menteri Luar Negeri Sugiono.(MI/Susanto) MENTERI Luar Negeri (Menlu) RI Sugiono menyerukan pentingnya penguatan solidaritas dan kesatuan negara-negara OKI terkait isu Palestina. Pernyataan itu disampaikannya saat menghadiri Konferensi Tingkat Menteri Luar Biasa (KTM-LB) Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) di Jeddah, Arab Saudi, pada Jumat (7/3) waktu setempat. Menlu menyampaikan bahwa di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo, […]