Nasional

Tenth Avenue Perkuat Ekonomi dan Pariwisata Kota Bandung

Koranriau.co.id- Peresmian Tenth Avenue Mal Bandung.(MI/Naviandri) DIRESMIKANNYA Tenth Avenue Mal Bandung menambah alternatif wisata berbelanja di Kota Bandung, Jawa Barat. Kehadiran mal yang berada di Jalan Soekarno-Hatta ini diyakini dapat memperkuat sektor ekonomi dan juga pariwisata. Mal ini menawarkan berbagai pengalaman seru yang menggabungkan hiburan, belanja, kuliner dan rekreasi keluarga dalam satu lokasi yang nyaman […]