Iuran Tapera Belum Tentu Diterapkan 2027
Ekonomi

Iuran Tapera Belum Tentu Diterapkan 2027

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Komisioner BP Tapera Heru Pudyo Nugroho mengungkap iuran wajib Tapera untuk pekerja swasta belum tentu diterapkan mulai 2027. Heru menyampaikan situasi terkait konstruksi hukum kebijakan tersebut masih dinamis. Pemerintah akan melihat kondisi masyarakat sebelum benar-benar menjalankannya. “Dengan melihat juga sensitivitas, kemampuan masyarakat, daya beli masyarakat, itu pasti akan diperhitungkan semualah. […]

Lapor Prabowo, Menteri Perumahan Sebut Iuran Tapera Harusnya Sukarela
Ekonomi

Lapor Prabowo, Menteri Perumahan Sebut Iuran Tapera Harusnya Sukarela

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait menyatakan iuran Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) seharusnya bersifat sukarela, tidak wajib. Ia mengaku sudah bertemu dengan BP Tapera selaku penyelanggara untuk membahas peluang iuran Tapera sukarela. Selain itu, Maruarar juga sudah melapor kepada Presiden Prabowo Subianto tentang usulan iuran Tapera seharusnya sukarela. […]