Benarkah Penjualan LPG 3 Kg Sudah Kembali Normal?
Ekonomi

Benarkah Penjualan LPG 3 Kg Sudah Kembali Normal?

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kelangkaan Liquified Petroleum Gas (elpiji) atau LPG 3 kilogram yang terjadi dalam beberapa pekan terakhir membuat banyak warga kesulitan mendapatkan bahan bakar utama untuk keperluan rumah tangga dan usaha kecil. Namun, Menteri Koordinator bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) mengklaim penjualan LPG 3 kg sudah kembali normal setelah Presiden Prabowo Subianto memerintahkan […]

Kini Sudah LPG, Masa Masih Urus Pagar Laut
Ekonomi

Kini Sudah LPG, Masa Masih Urus Pagar Laut

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Kelautan dan Perikanan (KP) Sakti Wahyu Trenggono melontarkan canda ketika ditanya soal perkembangan penyelesaian polemik pagar laut yang marak di pasang di pelbagai daerah belakangan ini. Ia mengatakan kini persoalannya sudah beralih ke LPG 3 kilogram (kg). “Sekarang kan udah LPG, masa masih ngurusin pagar laut,” kelakar Trenggono sambil tertawa ketika […]

Sudah Gajian, Yuk Belanja Kebutuhan Harian di Transmart Full Day Sale
Ekonomi

Sudah Gajian, Yuk Belanja Kebutuhan Harian di Transmart Full Day Sale

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Sudah gajian dan mau restock kebutuhan rumah yang pada habis? Yuk borongnya di Transmart saja, karena sudah pasti banyak diskon yang bikin belanja semakin hemat. Setiap minggunya, gerai ini selalu menggelar Transmart Full Day Sale yang menawarkan diskon gede-gedean hingga 20 persen untuk aneka kebutuhan harian. ADVERTISEMENT SCROLL TO […]

AHY Sudah Endus Penerbit HGB dan SHM Pagar Laut Tangerang
Ekonomi

AHY Sudah Endus Penerbit HGB dan SHM Pagar Laut Tangerang

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sudah mengendus pelaku penerbit sertifikat hak guna bangunan (SHGB) dan sertifikat hak milik (SHM) ilegal di wilayah laut Kabupaten Tangerang, Banten. Staf Khusus AHY, Herzaky Mahendra Putra menjelaskan bahwa otoritas penerbit SHGB dan sertifikat hak milik (SHM) adalah Kantor Pertanahan (Kantah) […]