Koranriau.co.id- Jakarta – Restoran India di Australia ini mencuri perhatian karena membuat es krim soft serve varian kaapi, seduhan kopi khas India Selatan. Begini tampilannya! Varian es krim yang tak biasa sering kali viral di media sosial dan memicu perdebatan di kalangan pecinta kuliner. Namun, varian es krim ini justru mendapat banyak pujian. Adalah es […]