Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Pertamina Patra Niaga menegaskan komitmennya dalam memberikan kenyamanan yang melakukan perjalanan libur akhir tahun di periode Natal dan Tahun Baru 2025 (Nataru). Selama periode 17 Desember hingga 5 Januari 2025, Pertamina Patra Niaga memberikan layanan tambahan Serambi MyPertamina dan Pertamina Energi Berbagi di berbagai titik rest area dan lokasi pelabuhan […]