Galau Bank Sentral Dunia Tekan Harga Minyak
Ekonomi

Galau Bank Sentral Dunia Tekan Harga Minyak

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Harga minyak dunia turun pada Kamis (19/12) setelah para gubernur bank sentral di AS dan Eropa mengisyaratkan kehati-hatian atas pelonggaran kebijakan moneter lebih lanjut. Mengutip Reuters, harga minyak mentah berjangka Brent turun 51 sen atau 0,7 persen menjadi US$72,88 per barel. Sementara harga minyak mentah berjangka West Texas Intermediate AS untuk pengiriman Januari turun […]

Bank Sentral Korea Janji Pasar Tetap Stabil Usai Presiden Dimakzulkan
Ekonomi

Bank Sentral Korea Janji Pasar Tetap Stabil Usai Presiden Dimakzulkan

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Bank sentral Korea Selatan berjanji untuk menjaga pasar tetap stabil setelah Presiden Yoon Suk Yeol dimakzulkan karena drama darurat militer pada awal Desember 2024. Diberitakan Reuters, Bank of Korea mengatakan dalam pernyataannya bahwa mereka akan menggunakan semua instrumen kebijakan yang tersedia dengan pemerintah. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Hal […]