Minum Kopi Bisa Cegah Perkembangan Sel Kanker karena 4 Komponen Ini
Makanan

Minum Kopi Bisa Cegah Perkembangan Sel Kanker karena 4 Komponen Ini

Koranriau.co.id- Jakarta – Banyak ahli mencoba membuktikan khasiat kopi terhadap tubuh. Salah satu yang menarik ialah komponen aktif yang dapat mencegah perkembangan sel kanker pada tubuh. Segarnya kopi selama ini lebih terkenal untuk membantu meningkatkan fokus dan menyegarkan mata saja. Tetapi sudah banyak penelitian yang dilakukan ahli untuk melihat lebih jauh dari khasiatnya tersebut. Sebagaimana […]

Batasi Konsumsi 6 Makanan yang Paling Disukai Sel Kanker Ini
Makanan

Batasi Konsumsi 6 Makanan yang Paling Disukai Sel Kanker Ini

Koranriau.co.id- Jakarta – Kanker bisa dipicu pola makan tak sehat. Hindari konsumsi berlebihan 6 makanan yang paling disukai sel kanker ini. Berikut daftarnya. Kanker menjadi salah satu penyakit yang paling banyak menyebabkan kematian di Indonesia. Penyakit ini bisa dipicu pola hidup tidak sehat, seperti mengonsumsi makanan sembarangan. Seperti semua sel, sel kanker membutuhkan nutrisi untuk […]

Kesehatan

Sel kanker bisa bersembunyi dan kemudian menyerang lagi menurut riset

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Bahkan setelah diobati sekalipun, ada sel kanker yang bisa bersembunyi di dalam tubuh selama bertahun-tahun dan kemudian muncul untuk menyerang lagi menurut riset yang dipimpin oleh Dr. Gary Luker dari University of Michigan di Amerika Serikat. Menurut hasil penelitian yang dikutip dalam siaran The Hindustan Times pada Rabu (25/12), kenyataan ini […]