Koranriau.co.id- Gambar satelit terbaru memperlihatkan dua danau lava yang mencolok di puncak Gunung Nyamuragira dan Gunung Nyiragongo, dua gunung berapi paling aktif dan mematikan di Afrika.(NASA) GAMBAR satelit terbaru menunjukan panas intens yang berasal dari dua danau lava yang muncul pada gunung berapi yang meletus secara bersamaan di Kongo. Puncak gunung yang berdampingan ini adalah […]
Tag: Sekitar
5 Cimol Bojot yang Gurih Pedas di Sekitar Jakarta, Cocok Buat Ngemil Sore
Koranriau.co.id- Jakarta – Jajanan cimol bojot tengah menarik perhatian pencinta pedas. Meskipun berasal dari Bandung, tetapi kini cimol bojot sudah bisa dinikmati di Jakarta dan sekitarnya. Berikut 5 rekomendasinya. Cimol atau singkatan dari ‘aci digemol’ menjadi jajanan yang populer di Indonesia. Aci yang terbuat dari tepung kanji ini digemol menjadi bola-bola kecil, lalu digoreng. Biasanya […]
Aksi Nyata Pelindo Beri Dampak Positif Bagi Warga Sekitar Pelabuhan
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — PT Pelindo Terminal Petikemas, bagian dari grup BUMN Pelindo, terus menunjukkan komitmennya memberi dampak positif bagi masyarakat sekitar pelabuhan melalui tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL). Sepanjang 2024, setidaknya 15 program TJSL telah digulirkan di berbagai wilayah kerja perusahaan, menyasar tiga sektor utama, yakni pendidikan, lingkungan, dan pengembangan usaha […]
Prabowo Ngaku Dengar Driver Ojol Terima BHR Sekitar Rp1 Juta
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Prabowo Subianto mengungkapkan kemungkinan driver ojek online (ojol) menerima bonus hari raya (BHR) sekitar Rp1 juta saat Lebaran 2025. Kemungkinan itu hadir berdasarkan kabar yang ia dengar. Oleh sebab itu, Prabowo turut mendorong pengusaha memberikan lebih banyak uang lebih banyak sebagai BHR ke ojol. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE […]
Planet di Sekitar Kerdil Putih Mungkin Bisa Menopang Kehidupan
Koranriau.co.id- Goldilocks zone(NASA) KERDIL putih mungkin merupakan sisa-sisa bintang yang telah mati, tetapi itu tidak berarti segala sesuatu di sekitarnya harus sepenuhnya tidak bernyawa. Kesimpulan itu dicapai peneliti dari Florida Institute of Technology, Caldon Whyte, yang sangat tertarik dengan bintang-bintang sisa ini. Selama ini, para ilmuwan umumnya berpikir planet-planet yang mengorbit kerdil putih tidak cocok […]
5 Tempat Makan Enak dan Terjangkau di Sekitar Jeruk Purut
Koranriau.co.id- 5 Tempat Makan Enak dan Terjangkau di Sekitar Jeruk Purut 0 komentar BAGIKAN Tautan telah disalin Artikel ini merupakan Rangkuman Ulang Dari Berita : https://food.detik.com/info-kuliner/d-7790425/5-tempat-makan-enak-dan-terjangkau-di-sekitar-jeruk-purut
Misi PT GNI Berdayakan UMKM Sekitar Lewat Pelatihan Keuangan
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Keberadaan PT Gunbuster Nickel Industry (GNI) tak hanya memberikan kontribusi bagi perekonomian nasional, tetapi juga memberdayakan masyarakat sekitar di Kabupaten Morowali Utara. Sebagai perusahaan yang beroperasi dalam industri smelter, perusahaan memahami bahwa pertumbuhan ekonomi lokal perlu didorong dengan dukungan terhadap pelaku usaha kecil dan menengah (UMKM). Sebagai bagian dari […]
Warga Sekitar Gunung Lewotobi Laki-laki Diminta Waspada Banjir Lahar saat Hujan
Koranriau.co.id- Foto udara kondisi Pasar Boru dengan latar belakang Gunung Lewotobi Laki-laki di Desa Boru, Wulanggitang, Kabupaten Flores Timur, NTT.(Emporio FOTO/Aditya Pradana Putra) BADAN Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat yang tinggal di sekitar Gunung Lewotobi Laki-laki di Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) untuk mewaspadai potensi banjir lahar pada musim hujan. imbauan […]
Pemprov DKI Makan Gratis Bukan untuk Guru maupun Warga Sekitar
Koranriau.co.id- Siswa menyantap hidangan makan bergizi gratis di SD Barunawati, Palmerah, Jakarta Barat.(MI/Usman Iskandar) Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menegaskan program Makan Bergizi Gratis (MBG) tak menyimpang dengan tetap menyasar kepada siswa sekolah serta dipastikan tidak disalurkan kepada guru apalagi warga di sekitar sekolah. “Sasaran penerima MBG adalah siswa yang ada di sekolah,” kata Pelaksana Tugas […]
5 Tempat Ngopi Unik di Jogja, Ada di Sekitar Pasar!
Koranriau.co.id- Jakarta – Sejumlah coffee shop di Jogja lokasinya cukup unik karena berada di dalam pasar maupun area sekitar pasar. Cocok disambangi jika ingin menikmati kopi dengan suasana berbeda. Banyak kedai kopi atau coffee shop yang memilih untuk berjualan di area tidak biasa. Kalau biasanya menetap di area pinggir jalan yang ramai lalu lalang kendaraan […]