Menkop Bakal Perkuat Hilirisasi Sawit demi Penuhi Kebutuhan Eropa
Ekonomi

Menkop Bakal Perkuat Hilirisasi Sawit demi Penuhi Kebutuhan Eropa

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mengatakan bakal memperkuat hilirisasi sawit berbasis koperasi agar dapat memenuhi kebutuhan minyak sawit pasar Uni Eropa yang tinggi. Hal ini diungkapkan Budi usai menerima kunjungan kehormatan Duta Besar Uni Eropa untuk Indonesia, Denis Chaibi, dan delegasi di Jakarta, Jumat (11/4). “Pertemuan ini membahas proyek kerja […]

Nasional

Industri Sawit Ramah Lingkungan Terus Digencarkan

Koranriau.co.id- Ilustrasi(Dok TSA Group) TSE Group kian gencar mendorong industri kelapa sawit yang lebih ramah lingkungan dengan menerapkan strategi transisi energi dan inovasi hijau. Langkah ini menjadi bagian dari komitmen perusahaan terhadap target Net Zero Emission di sektor kelapa sawit.   Direktur TSE Group Luwy Leunufna mengatakan, perubahan ini membutuhkan waktu dan inovasi, tetapi dalam […]

PTPN III Bakal Tambah 59 Ribu Ha Kebun Sawit hingga 2029
Ekonomi

PTPN III Bakal Tambah 59 Ribu Ha Kebun Sawit hingga 2029

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — PT Perkebunan Nusantara (PTPN) III berencana menambah luas lahan perkebunan kelapa sawit seluas 59 ribu hektare dalam lima tahun ke depan. Penambahan ini akan dilakukan melalui konversi lahan karet serta replanting di beberapa wilayah, khususnya di Sulawesi dan Kalimantan. Direktur Utama PTPN Mohammad Abdul Ghani menegaskan perluasan ini merupakan bagian […]

Mendag Surati Pengusaha Kelapa Sawit Larang Bundling Minyakita
Ekonomi

Mendag Surati Pengusaha Kelapa Sawit Larang Bundling Minyakita

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso mengirimkan surat kepada asosiasi pengusaha kelapa sawit untuk melarang praktik bundling Minyakita.  Hal ini dilakukan guna memastikan distribusi minyak goreng bersubsidi tetap sesuai ketentuan dan tidak memberatkan konsumen menjelang Ramadan dan Idulfitri pada tahun ini. “Berkenaan dengan praktik bundling, Kementerian Perdagangan telah mengirimkan surat kepada […]

Nasional

Pemprov DKI Pastikan Kebutuhan Korban Kebakaran Duren Sawit saat Ramadan Terpenuhi

Koranriau.co.id- Ilustrasi(MI/Usman Iskandar) PEMERINTAH Provinsi DKI Jakarta memberikan bantuan bagi warga terdampak kebakaran di wilayah Duren Sawit, Jakarta Timur.  Pelaksana Tugas (Plt.) Asisten Kesejahteraan Rakyat Sekda Provinsi DKI Jakarta Hendra Hidayat mengatakan bantuan yang diberikan dalam bentuk kebutuhan sandang maupun pangan.  “Begitu mendapat laporan tentang kebakaran ini, kami segera berkoordinasi dengan berbagai pihak untuk menyalurkan […]

Sawit dan 'Prasasti' Batik Berkelanjutan dari Laweyan
Ekonomi

Sawit dan ‘Prasasti’ Batik Berkelanjutan dari Laweyan

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Setiawan Muhammad mungkin bukan satu-satunya warga di Kecamatan Laweyan yang pernah tertekan soal isu pencemaran lingkungan terkait dengan proses batik puluhan tahun lalu. Dia pun bersama pembatik lainnya berpikir keras agar pekerjaan mereka tak menyumbang pencemaran sungai yang terbentang di kawasan Surakarta, Jawa Tengah itu. Iwan, panggilan akrab Setiawan, bersama […]

Nusron Bongkar Akal-akalan Pengusaha Sawit Serobot Lahan Negara
Ekonomi

Nusron Bongkar Akal-akalan Pengusaha Sawit Serobot Lahan Negara

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Nusron Wahid membongkar akal-akalan pengusaha menanam kelapa sawit di lahan milik negara. Hal itu dia ungkap merespons laporan Ketua Komisi II DPR Rifqinizamy Karsayuda soal banyaknya perusahaan sawit tak punya sertifikat hak guna usaha (SHGU) atau sertifikat hak milik (SHM). “Misal, […]

Wamendag Bicara Kans Nikel RI Menang Gugatan WTO usai Menang di Sawit
Ekonomi

Wamendag Bicara Kans Nikel RI Menang Gugatan WTO usai Menang di Sawit

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Dyah Roro Esti buka suara soal peluang Indonesia menang melawan gugatan Uni Eropa terkait nikel di World Trade Organization (WTO). Hal itu disampaikan usai Indonesia memenangkan gugatan di WTO untuk komoditas kelapa sawit. Menurut Roro, keoknya Eropa di WTO terkait sawit menjadi angin segar bagi Indonesia […]