Nasional

AC Milan vs Bologna, Rossoneri Kalah 2-1 Conceicao Ngomel ke Media

Koranriau.co.id- Manajer AC Milan Sergio Conceicao(instagram/@acmilan) PELATIH AC Milan, Sergio Conceicao, mengecam para ofisial pertandingan dan media setelah kekalahan di Bologna pada hari Kamis (27/2) malam. Rafael Leao membawa Milan unggul lebih dulu sebelum Santiago Castro dan Dan Ndoye membalikkan keadaan untuk Bologna saat mereka menang 2-1 pada pertandingan Serie-A Liga Italia AC Milan vs […]

Nasional

Feyenoord vs AC Milan, Rossoneri Kalah Tipis

Koranriau.co.id- Para pemain Feyenoord melakukan selebrasi usai mengalahkan AC Milan di laga playoff Liga Champions.(X @Feyenoord) AC Milan menyerah 0-1 saat bertandang ke markas Feyenoord di laga leg pertama playoff 16 besar Liga Champions, Kamis (13/2) dini hari WIB. Dalam laga di De Kuip itu, gol tunggal untuk kemenangan Feyenoord dicetak oleh Igor Paixao saat […]

Nasional

AC Milan vs Sassuolo, Ceploskan Setengah Lusin Gol, Rossoneri Melaju ke Perempat Final Coppa Italia

Koranriau.co.id- Para pemain AC Milan melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Sassuolo di laga 16 besar Coppa Italia.(X @acmilan) AC Milan melaju ke perempat final Coppa Italia usai membukukan kemenangan telak 6-1 atas Sassuolo di laga 16 besar, Rabu (4/12) dini hari WIB. Dalam laga di San Siro melawan Sassuolo ini, Paulo Fonseca melakukan […]