Koranriau.co.id- Ribuan pengunjung berebut paket durian yang disebar oleh Bupati Sri Mulyani.(MI/Djoko Sardjono) FESTIVAL durian kembali digelar di Lapangan Merdeka, Desa Randulanang, Jatinom, Klaten, Jawa Tengah, Minggu (16/2). Kegiatan ini dibanjiri warga yang datang dari berbagai daerah di Soloraya dan DI Yogyakarta. Ribuan pengunjung festival durian saling berebut paket buah durian yang disebar dari […]