Profil Dirut Bulog Baru Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya
Ekonomi

Profil Dirut Bulog Baru Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir resmi menunjuk Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya sebagai direktur utama Perum Bulog. Keputusan tersebut tertuang dalam Keputusan Menteri BUMN Nomor SK-30/MBU/02/2025 yang diterbitkan pada 7 Februari 2025. Lantas siapa dan bagaimana sepak terjang Novi Helmy Prasetya? ADVERTISEMENT SCROLL TO […]

Profil Novi Helmy Prasetya, Mayjen yang Kini Jabat Dirut Bulog
Ekonomi

Profil Novi Helmy Prasetya, Mayjen yang Kini Jabat Dirut Bulog

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir resmi mengangkat Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya sebagai Direktur Utama Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik (Perum Bulog). Keputusan ini tertuang dalam Keputusan Menteri BUMN Nomor: SK-30/MBU/02/2025 yang diterbitkan pada 7 Februari 2025. Novi Helmy Prasetya lahir pada 10 November 1971 di Bangkalan, […]

Profil KEK Lido, Proyek Rp33 T Hary Tanoe yang Disegel KLH
Ekonomi

Profil KEK Lido, Proyek Rp33 T Hary Tanoe yang Disegel KLH

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Lido milik konglomerat Hary Tanoesoedibjo kini berada di bawah sorotan usai mengalami penyegelan oleh Kementerian Lingkungan Hidup (KLH). Penyegelan dilakukan pada Kamis (6/2) usai ditemukan sejumlah pelanggaran lingkungan dalam proses pembangunan kawasan tersebut. KEK Lido, yang terletak di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, diresmikan oleh Presiden ke-7 Joko […]

Profil Widiyanti Putri Wardhana, Menteri Terkaya RI Berharta Rp5,4 T
Ekonomi

Profil Widiyanti Putri Wardhana, Menteri Terkaya RI Berharta Rp5,4 T

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Profil Widiyanti Putri Wardhana tengah ramai dicari publik gara-gara jumlah kekayaannya mencapai Rp5,4 triliun. Menteri Pariwisata ini bahkan menjadi sosok terkaya di Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran. Jumlah harta Widiyanti diketahui dari Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) yang ia setorkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kekayaan Widiyanti mengalahkan pundi-pundi uang Menteri KKP Wahyu Sakti Trenggono yang berharta Rp2,6 triliun, […]

Profil dan Sepak Terjang Andindya Bakrie yang Kini Jadi Bos Baru Kadin
Ekonomi

Profil dan Sepak Terjang Andindya Bakrie yang Kini Jadi Bos Baru Kadin

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Anindya Bakrie resmi menjadi Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) periode 2024-2029. Ia menggantikan posisi Arsjad Rasjid. Anindya adalah bagian dari keluarga Bakrie, keluarga yang terkenal punya berbagai lini bisnis di Indonesia. Dia anak dari Aburizal Bakrie dan Tatty Bakrie. Pria yang akrab disapa Anin ini lahir 10 […]

Profil Leontinus Alpha Edison yang Kini Jadi Anak Buah Cak Imin
Ekonomi

Profil Leontinus Alpha Edison yang Kini Jadi Anak Buah Cak Imin

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menunjuk pendiri Tokopedia, Leontinus Alpha Edison, sebagai Deputi Bidang Koordinasi Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat. Pengumuman ini disampaikan Cak Imin di Kompleks MPR/DPR, Senayan, Jakarta, pada Senin (2/12). “Alhamdulillah saya mendapatkan tenaga baru, namanya Pak Leon. Ini pendiri Tokopedia. Sekarang saya angkat dan […]

Profil Jhony Saputra, Anak Haji Isam yang Jadi Komisaris di Usia 20
Ekonomi

Profil Jhony Saputra, Anak Haji Isam yang Jadi Komisaris di Usia 20

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Anak crazy rich pengusaha sawit Kalimantan Samsudin Andi Arsyad alias Haji Isam, Jhony Saputra menjadi sorotan lantaran telah menjadi komisaris di sejumlah perusahaan meski ia masih hijau. Lantas siapakah Jhony Saputra? Jhony Saputra dan saudarany Liani Saputri tercatat menjadi Komisaris Utama di perusahaan-perusahaan milik sang ayah. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH […]