Koranriau.co.id- Sinergi Foundation membentuk dua entitas baru pengelolaan zakat dan wakaf, yakni Sinergi Amil Zakat dan Sinergi Nazhir Wakaf.(MI/SUMARIYADI) POTENSI zakat dan wakaf di Tanah Air belum tergali optimal. Dari potensi wakaf sebesar Rp180 triliun, baru Rp2,5 triliun yang bisa dikumpulkan. Begitu juga dari zakat. Potensinya mencapai Rp327 trilun, tapi yang tergali baru Rp41 triliun. […]
Tag: potensi
Menakar Potensi Danantara
Koranriau.co.id- (MI/Seno) SULIT menjadi Indonesia karena harapan selalu membuncah. Di tengah harapan Indonesia dibangun, yang terjadi ialah pembangunan di Indonesia, bukan pembangunan Indonesia. Ekonomi memang tumbuh, tetapi rakyat tertinggal jauh. Masih banyak yang terseok-seok di lantai emas. Pembangunan di Indonesia hanya berupa menara tak terjangkau, sementara sang rakyat masih menatap nanar tak berdaya. Membuat ekonomi […]
Prakiraan Cuaca 16 Februari 2025 Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Potensi Banjir Rob di Berbagai Wilayah Indonesia
Koranriau.co.id- Ilustrasi prakiraan cuaca(Dok. Freepik) BADAN Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca untuk Minggu, 16 Februari 2025. Dari hasil pemantauan BMKG, berikut prakiraan cuaca di 38 kota di Indonesia yang diprediksi mengalami potensi cuaca ekstrem, mulai dari awan tebal, hujan ringan, udara kabur, hingga hujan disertai petir: Baca juga : Cuaca Selasa, Hujan Ringan […]
IHSG Diprediksi Hijau Meski Dibayangi Potensi Koreksi
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi menguat pada perdagangan Senin (3/2). Analis Binaartha Sekuritas Ivan Rosanova melihat indeks saham menghadapi resisten terdekat di level 7.216 pada penutupan sebelumnya. Hal itu di mana penembusan di atasnya diprediksi akan membuka jalan untuk memperpanjang kenaikannya menuju resisten berikutnya, di level 7.283. ADVERTISEMENT […]
Menko Airlangga Dalami Potensi Investasi & Kolaborasi dengan Hong Kong
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto mendorong para pelaku bisnis Hong Kong untuk dapat menggali ragam peluang investasi lebih dalam di Indonesia. Pemerintah pun dipastikan mendukung berbagai investasi itu. Hal tersebut dikatakan Airlangga pada pertemuan dengan Financial Secretary Hong Kong Special Administrative Region (HKSAR) Paul Chan dalam upaya menjajaki berbagai […]
BMKG Sebut Potensi Hujan Sedang hingga Lebat dan Cuaca Ekstrem akan Terjadi Hari Ini
Koranriau.co.id- Ilustrasi prakiraan cuaca hujan.(Dok. MI) BADAN Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengatakan, berdasarkan hasil analisis dinamika atmosfer yang sedang aktif dan memengaruhi pola cuaca di Indonesia, saat ini terbentuk bibit siklon tropis 97S yang diprakirakan berada di sekitar Samudra Hindia Selatan Lampung dan membentuk daerah konvergensi memanjang dari Banten hingga Jawa Timur dan di […]
Kehidupan Tersembunyi di Mars Studi Baru Menggali Potensi Habitat Mikroba
Koranriau.co.id- Penemuan metana di Mars telah memicu spekulasi tentang kemungkinan kehidupan di Planet Merah. (NASA) SEJAK penemuan metana di Mars, para ilmuwan bertanya-tanya apakah Planet Merah mungkin menyimpan kehidupan. Kini, para peneliti mengetahui di mana harus mencari: jauh di bawah permukaan dataran luas di Mars. Misteri metana di Mars telah membingungkan ilmuwan selama bertahun-tahun. Rover di […]
Matahari Lepaskan 4 Solar Flare pada Natal, Potensi Aurora untuk Malam Tahun Baru
Koranriau.co.id- Pada akhir Hari Natal, matahari mengeluarkan empat solar flare dalam waktu kurang dari tiga jam, dengan letusan terbesar tercatat di tingkat M7.3. (NOAA) JELANG akhir Hari Natal, matahari mengeluarkan empat letusan solar flare dalam waktu kurang dari tiga jam. Letusan terbesar dari rangkaian ini, yang tercatat dengan kekuatan M7.3, terjadi di daerah bintik matahari AR3938 […]
Geo Dipa Energi Ungkap Strategi Maksimalkan Potensi Panas Bumi RI
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — PT Geo Dipa Energi (Persero) mengungkap strategi untuk memaksimalkan potensi panas bumi di Indonesia. Salah satunya adalah dengan giat melakukan eksplorasi. Direktur Pengembangan Niaga dan Eksplorasi Geo Dipa Energi Ilen Kardani mulanya mengungkap Indonesia memiliki kapasitas panas bumi sekitar 23 gigawatt (GW), di mana sudah digunakan sebesar 2,6 GW atau 11 […]
Bank Mandiri Dorong Top 20 Finalis WMM 2024 Uji Potensi di Tahap Akhir
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Bank Mandiri mempertegas komitmennya dalam mendorong pengembangan ekonomi kerakyatan yang inklusif melalui ajang Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024. Memasuki tahun ke-17 penyelenggaraannya, ajang ini telah menjadi wadah prestisius bagi para pengusaha muda Indonesia untuk berinovasi, berkreasi, dan bersaing di kancah nasional maupun global. Mengangkat tema ‘Inspire, Innovate, Impact‘, kompetisi tahun […]