Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah kerap menyalurkan sejumlah bantuan sosial (bansos) melalui rekening Kartu Keluarga Sejahtera (KKS). Diterbitkannya KKS ini telah disebutkan dalam Permensos Nomor 20 tahun 2019 tentang Penyaluran Bantuan Pangan Nontunai (BPNT). Besaran nominal bansos bervariasi tergantung kebijakan. Namun, pemilik KKS cukup mudah untuk mencairkan dana tersebut karena bisa melalui ATM […]
Tag: online
Aplikasi Makanan Online Bagikan 1.000 Paket Steamboat Gratis untuk Sambut Imlek
Koranriau.co.id- Jakarta – Bagi mereka yang merayakan, imlek menjadi hari yang paling tepat untuk saling berbagi. Sampai-sampai 1.000 paket makanan disalurkan untuk warga lokal. Perayaan hari besar yang dilakukan oleh berbagai macam tradisi memiliki kemeriahannya sendiri. Tak heran jika mereka yang merayakan akan berlomba-lomba memeriahkannya. Di beberapa negara dengan mayoritas masyarakatnya keturunan China, perayaan Imlek […]
Koster Bakal Buat Aturan Baru soal Taksi Online di Bali
Koranriau.co.id- Badung, CNN Indonesia — Gubernur Bali terpilih Wayan Koster akan menyusun aturan baru terkait keberadaan taksi daring (online) di Pulau Dewata. Hal itu disampaikan untuk merespons aksi Forum Perjuangan Driver Pariwisata Bali yang salah satunya menuntut pembatasan kuota taksi online di Bali pada awal pekan ini. Koster mengaku telah mendengar keluhan tersebut sejak lama. […]
OJK Blokir 8.500 Rekening Terkait Judi Online Sepanjang 2024
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memblokir 8.500 rekening yang terindikasi terkait dengan aktivitas judi online atau judol sepanjang 2024. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae mengatakan angka ini meningkat jika dibandingkan dengan laporan sebelumnya oleh Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi), yakni 8.000 rekening. Ia mengklaim pemblokiran ini merupakan upaya OJK […]
Tahu Orang Mampu Dapat Bansos, Lapor via Online ke Sini
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah membuka aduan jika masyarakat mengetahui orang mampu masih menerima bantuan sosial (bansos), yang bisa dilaporkan secara online. Menko Bidang Pemberdayaan Masyarakat Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menyebut kini ada sistem untuk menyanggah itu guna membenahi penerima manfaat bansos ke depan. Ia menuturkan masyarakat yang mengetahui hal itu bisa melapor secara […]
Chef Resto Michelin Pulang Kampung, Kini Jualan Tiramisu via Online
Koranriau.co.id- Jakarta – Setelah 8 tahun menjadi chef di restoran bergengsi di luar negeri, chef ini putuskan pulang kampung ke Singapura. Kegiatannya tak jauh dari masak-memasak, kini ia menjual tiramisu via online. Begini kisahnya! Chef Andrew Yeo lahir dan besar di Singapura, tapi dalam perjalanannya sebagai chef profesional, ia berkelana sampai ke Inggris. Yeo pernah […]
cara membuat tanda tangan digital online offline
Koranriau.co.id- Jika kalian ingin membuat tanda tangan versi digital baik online dan offline, ikuti tips di artikel ini ya! Di era modern seperti ini, semua hal dapat kita kerjakan secara digital. Dari mulai membuat dokumen hingga melakukan kontrak juga dapat dilakukan secara digital, baik itu secara offline maupun online. Semua hal dapat dilakukan secara digital, […]
Polres Tangsel Ungkap Judi Online Jaringan Internasional dari Kamboja
Koranriau.co.id- Permainan pada situs judi online Djarum Toto seperti togel, slot, sport live casino, arcade, sabung ayam, dan lain-lain. Artikel ini merupakan Rangkuman Ulang Dari Berita : https://mediaindonesia.com/nusantara/724164/polres-tangsel-ungkap-judi-online-jaringan-internasional-dari-kamboja
Apakah Taksi Online Berhak Dapat BBM Subsidi seperti Ojol?
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman buka-bukaan nasib driver taksi online apakah masuk sebagai kriteria penerima BBM bersubsidi seperti ojek online (ojol) atau tidak. Menurutnya, kendaraan yang berhak membeli pertalite cs adalah armada berpelat kuning atau transportasi umum. “(Taksi online) tinggal nanti dilihat lagi pelatnya kuning atau pelat hitam. Pelatnya […]
Google digugat Kanada, diduga dominasi iklan online
Koranriau.co.id- Google dikabarkan tengah menghadapi tuntutan hukum oleh pengawas antimonopoli Kanada, diduga telah dominasi iklan online. Pengawas antimonopoli Kanada telah melayangkan gugatan terhadap Google atas dugaan penyalahgunaan dominasi pasar dalam bisnis iklan online. Gugatan ini berfokus pada praktik Google dalam teknologi iklan terprogram, yang menurut Biro Persaingan Kanada merugikan kompetitor, penerbit, dan konsumen. Biro Persaingan […]