Nasional

Jadwal Liga Italia Pekan ke-27 Napoli vs Inter Milan, Jay Idzes Cs Berjuang Keluar Zona Degradasi

Koranriau.co.id- Bek Venezia Jay Idzes.(Instagram @jayidzes) LIGA Italia Serie A pekan ke-27 akan menyajikan beberapa pertandingan besar termasuk laga Napoli menghadapi Inter Milan. Pertandingan ini dipastikan akan menyita perhatian karena kedua tim sedang bersaing ketat untuk posisi puncak klasemen. Laga Napoli vs Inter Milan akan digelar di Stadion Diego Armando Maradona, Naples, pada Minggu (2/3) pukul […]