Nasional

Lucky Hakim Plesir ke Jepang Tanpa Izin, Dedi Sebut Pejabat Mesti Prioritaskan Wisata Daerah

Koranriau.co.id- Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi.(Dok Diskominfo Kota Bandung) GUBERNUR Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi menyebut alih-alih berplesiran ke luar negeri, keluarga pejabat mestinya bahagia berekreasi di daerah masing-masing. Ini dinyatakan Dedi menanggapi alasan Bupati Indramayu Lucky Hakim berlibur ke Jepang bersama keluarga saat libur Lebaran karena memenuhi janji kepada anak-anaknya. “Saya jelaskan, Pak Lucky, […]

Nasional

Penyelenggara Pilkada yang Timbulkan PSU Mesti Disanksi

Koranriau.co.id- Ilustrasi(Dok.MI) PENYELENGGARA Pilkada 2024 pada daerah yang berdasarkan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) pada sengketa hasil harus menggelar pemungutan suara ulang (PSU) dinilai perlu diberikan sanksi. Mereka harus bertanggungjawab atas atas permasalahan tersebut. “Seharusnya mereka bertanggung jawab atas permasalahan ini,” kata Direktur Eksekutif Network for Democracy and Electoral Integrity (Netgrit) Hadar Nafis Gumay saat dikonfirmasi, […]

Nasional

Tangkal Dampak Perubahan Iklim,Para Siswa Mesti Dilatih Menjaga Lingkungan

Koranriau.co.id- Siswa memasukkan botol plastik untuk program sedekah sampah saat jam istirahat sekolah di SD Muhammadiyah 24 Solo, Jawa Tengah, Jumat (15/11/2024).(Emporio/Maulana Surya ) PARA siswa di tanah air  diharapkan dapat didekatkan dengan alam. Di antaranya, dengan pelatihan siswa dengan menanam pohon. Pelatihan perilaku siswa untuk menjaga lingkungan merupakan bagian untuk mengurangi dampak perubahan iklim ekstrim saat […]