Koranriau.co.id- Massa aksi generasi Z dan millenial berunjuk rasa menolak kenaikan PPN 12 persen di kawasan Selayang Pandang, depan Istana Negara, Kamis (19/12/2024).(MI/Usman Iskandar) RENCANA pemerintah untuk menaikkan tarif pajak pertambahan nilai (PPN) menjadi 12% menuai kritik dari sejumlah pihak. Ketua Departemen Pemberdayaan Ekonomi dan Peningkatan Mutu Profesi Perempuan Penggerak Indonesia (Perak Indonesia) Ade Irma […]