Pesan Presiden, Jangan Menari di Atas Penderitaan Rakyat
Ekonomi

Pesan Presiden, Jangan Menari di Atas Penderitaan Rakyat

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Menteri Pertanian (wamentan) Sudaryono mengatakan Presiden Prabowo Subianto berpesan agar tidak ada pihak yang bersenang-senang di atas penderitaan rakyat. Hal itu disampaikan Prabowo merespons ulah para produsen minyak goreng yang mencurangi isi kemasan Minyakita. “Pesan Presiden adalah tidak boleh ada lagi, siapa pun itu, menari-nari di atas penderitaan rakyat,” […]