Nasional

Kebakaran Mematikan di Los Angeles Tewaskan 25 Orang

Koranriau.co.id- Kebakaran besar yang melanda Los Angeles mengakibatkan sedikitnya 25 orang tewas, dengan 8 korban berasal dari Kebakaran Palisades dan 17 korban dari Kebakaran Eaton. (Cal Fire) SETIDAKNYA 25 orang tewas akibat kebakaran di Los Angeles, menurut Kantor Pemeriksa Medis Kabupaten Los Angeles dalam pembaruan yang disampaikan, Selasa (14/1). Delapan orang tewas dalam Kebakaran Palisades dan […]

Nasional

Presiden Biden Tanggapi Serangan Mematikan di New Orleans pada Malam Tahun Baru

Koranriau.co.id- Presiden Joe Biden mengapresiasi respon cepat aparat penegak hukum tentang serangan mematikan di New Orleans yang menewaskan sedikitnya 10 orang saat perayaan Tahun Baru. (Media sosial X) PRESIDEN Joe Biden menerima laporan terbaru, Rabu (1/1) sore dari tim keamanan dalam negerinya terkait serangan mematikan di New Orleans saat perayaan Tahun Baru, kata Gedung Putih.   […]