Electronic City Buka di MarktLane Sentul, Hadirkan Promo Menarik
Ekonomi

Electronic City Buka di MarktLane Sentul, Hadirkan Promo Menarik

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — PT Electronic City Indonesia, Tbk terus memperluas jangkauan dengan meresmikan toko terbarunya di MarktLane Sentul. Toko ini membawa esensi belanja dengan pelayanan mantap dan banyak untungnya. Mengusung konsep “Toko Elektronik Modern Terlengkap & Terpercaya,” gerai ini menghadirkan lebih dari 100 merek elektronik terkemuka dengan lini produk terbaru dan garansi […]