Nasional

Bahaya Fogging Mandiri, Ternyata MemicuResistensi Nyamuk

Koranriau.co.id- Ilustrasi fogging(Ilustrasi) BAHAYA Demam Berdarah Dengue (DBD) yang disebabkan oleh nyamuk Aedes aegypti semakin meningkat saat musim hujan. Nyamuk ini membawa virus Dengue yang dapat menimbulkan ancaman serius bagi kesehatan masyarakat. Oleh karena itu, langkah pencegahan seperti menjaga kebersihan lingkungan dan melaksanakan gerakan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) 3M Plus sangat penting untuk dilakukan. Baca juga : Waspada DBD: Kenali Gejala dan Lakukan […]

Prioritaskan Sektor Pangan, KUR Bank Mandiri Capai Rp37,48 Triliun
Ekonomi

Prioritaskan Sektor Pangan, KUR Bank Mandiri Capai Rp37,48 Triliun

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Bank Mandiri ambil peran dalam penguatan ketahanan pangan nasional melalui penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) guna memberdayakan para pelaku usaha sektor pangan, khususnya usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dari hulu ke hilir. Direktur Utama Bank Mandiri, Darmawan Junaidi mengatakan, KUR itu menyasar pelaku UMKM di bidang produksi dan distribusi […]

Bank Mandiri Perkuat Rantai Pasok Pangan untuk Dukung Program MBG
Ekonomi

Bank Mandiri Perkuat Rantai Pasok Pangan untuk Dukung Program MBG

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Bank Mandiri terus memperkuat komitmennya sebagai mitra strategis pemerintah dalam mendukung pertumbuhan ekonomi kerakyatan melalui Program Makan Bergizi Gratis (MBG). Langkah ini diwujudkan dengan penyaluran pembiayaan ke sektor-sektor strategis yang mendukung ekosistem pangan, sekaligus mendorong pertumbuhan berkelanjutan di berbagai lini. Direktur Utama Bank Mandiri, Darmawan Junaidi, menegaskan bahwa perusahaan berperan […]

Mandiri Tunas Finance Salurkan Pembiayaan Rp26 T di Kuartal III 2024
Ekonomi

Mandiri Tunas Finance Salurkan Pembiayaan Rp26 T di Kuartal III 2024

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — PT Mandiri Tunas Finance (MTF) mencatat total penyaluran pembiayaan sebesar Rp26,7 triliun pada kuartal III 2024. Angka tersebut naik 15,6 persen secara tahunan (yoy). Direktur Utama MTF Pinohadi G. Sumardi mengatakan perusahaan saat ini fokus pada penyaluran pembiayaan yang dilakukan secara prudent agar menghasilkan kualitas pembiayaan yang baik. “Untuk dapat mendukung […]

Transfer Keperluan Bisnis Jadi Lebih Cepat dengan Kopra by Mandiri
Ekonomi

Transfer Keperluan Bisnis Jadi Lebih Cepat dengan Kopra by Mandiri

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Kecepatan dalam pemrosesan transaksi keuangan dan dukungan jangkauan yang luas menjadi kunci utama di era persaingan bisnis global yang semakin ketat. Menjawab tantangan ini, Kopra by Mandiri hadir dan memberikan solusi dengan menawarkan fitur transfer yang memungkinkan perusahaan terhubung dengan berbagai bank domestik, dan global dengan satu platform yang aman […]

Mandiri Sahabatku 2024 Sukses Lahirkan Ribuan Pengusaha Baru
Ekonomi

Mandiri Sahabatku 2024 Sukses Lahirkan Ribuan Pengusaha Baru

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Bank Mandiri terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pemberdayaan Pekerja Migran Indonesia (PMI), sekaligus mendorong ekonomi kerakyatan melalui proram unggulan Mandiri Sahabatku. Baru-baru ini, Bank Mandiri menghadirkan lebih dari 900 PMI dalam acara penutupan Mandiri Sahabatku 2024 yang digelar di Queensway, Admiralty, Hong Kong, Minggu (1/12). Mengusung tema “Menjadi Pengusaha di […]

Bank Mandiri Luncurkan Livin' by Mandiri Timor-Leste
Ekonomi

Bank Mandiri Luncurkan Livin’ by Mandiri Timor-Leste

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Bank Mandiri meluncurkan Livin’ by Mandiri Timor-Leste yang mengoptimalkan peran kantor luar negeri (KLN), sekaligus strategi guna memenuhi kebutuhan layanan transaksi finansial hanya melalui genggaman tangan. Direktur Treasury & International Banking Bank Mandiri, Eka Fitria menyatakan, peluncuran Livin’ by Mandiri Timor-Leste merupakan wujud komitmen perseroan untuk mendukung kebutuhan finansial nasabah […]

Mandiri dan Tzu Chi Luncurkan Kartu Kredit Berbasis Donasi di Livin'
Ekonomi

Mandiri dan Tzu Chi Luncurkan Kartu Kredit Berbasis Donasi di Livin’

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Bank Mandiri kembali memperkuat komitmennya dalam menghadirkan solusi keuangan yang efisien sekaligus memberikan dampak positif bagi masyarakat. Komitmen ini diwujudkan melalui kolaborasi dengan Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia, yang ditandai dengan penandatanganan perjanjian kerja sama untuk peluncuran kartu kredit Mandiri Tzu Chi Card dan layanan digital Tzu Chi Donasi di […]

Kesehatan

Sampel mandiri solusi tingkatkan minat deteksi dini kanker serviks

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Kementerian Kesehatan dr. Siti Nadia Tarmizi mengatakan metode deteksi dini kanker serviks dengan self sampling atau mengambil sampel mandiri dapat jadi solusi dalam meningkatkan minat perempuan dalam skrining kanker serviks. “Self sampling kita sendiri yang ambil sampel mungkin nanti diajarin sama petugas, kalau ambil […]