Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengaku sudah meminta maaf kepada rakyat terkait kelangkaan LPG 3 kg yang terjadi beberapa hari lalu. Ia mengakui ada suatu hal yang kurang pas ketika pemerintah berusaha menertibkan penyaluran LPG 3 kg di masyarakat. Hal itu menyebabkan distribusi ke pengecer […]
Tag: LPG
Bahlil Ingin Tertibkan Distribusi Solar Subsidi Usai LPG 3 Kg
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengaku berencana untuk menertibkan distribusi solar subsidi. Rencana itu diungkapkan di tengah usaha Bahlil menata ulang penyaluran LPG 3 kg yang juga sempat memicu kelangkaan. Ia menjelaskan solar subsidi perlu diterbitkan agar tepat sasaran di masyarakat. ADVERTISEMENT SCROLL TO […]
Pemerintah Bakal Tetapkan Harga Eceran Tertinggi LPG 3 Kg
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah bakal mengatur Harga Eceran Tertinggi (HET) untuk LPG 3 Kg. Langkah itu dilakukan agar tidak ada gas melon yang dijual jauh di atas harga ditetapkan. Wakil Menteri ESDM Yuliot Tanjung mengatakan HET yang diatur pemerintah akan menjadi acuan bagi pemerintah daerah (pemda) untuk menetapkan harga gas di wilayahnya masing-masing. […]
Benarkah Penjualan LPG 3 Kg Sudah Kembali Normal?
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kelangkaan Liquified Petroleum Gas (elpiji) atau LPG 3 kilogram yang terjadi dalam beberapa pekan terakhir membuat banyak warga kesulitan mendapatkan bahan bakar utama untuk keperluan rumah tangga dan usaha kecil. Namun, Menteri Koordinator bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) mengklaim penjualan LPG 3 kg sudah kembali normal setelah Presiden Prabowo Subianto memerintahkan […]
Kini Sudah LPG, Masa Masih Urus Pagar Laut
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Kelautan dan Perikanan (KP) Sakti Wahyu Trenggono melontarkan canda ketika ditanya soal perkembangan penyelesaian polemik pagar laut yang marak di pasang di pelbagai daerah belakangan ini. Ia mengatakan kini persoalannya sudah beralih ke LPG 3 kilogram (kg). “Sekarang kan udah LPG, masa masih ngurusin pagar laut,” kelakar Trenggono sambil tertawa ketika […]
ESDM Respons Kebingungan Agen soal Fungsi KTP Warga Beli LPG 3 Kg
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Energi dan Sumberdaya Mineral (ESDM) menjawab kebingungan agen soal fungsi foto Kartu Tanda Penduduk (KTP) saat warga membeli tabung gas LPG 3 kg. Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi (Dirjen Migas) Kementerian ESDM Achmad Muchtasyar mengatakan foto KTP warga diperlukan untuk mengontrol penyaluran subsidi agar tepat sasaran. “Untuk mengontrol. […]
Bahlil Minta Maaf soal Ada Warga Meninggal Saat Antre LPG 3 Kg
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri ESDM Bahlil Lahadalia meminta maaf terkait adanya warga yang meninggal saat antre LPG 3 Kg di Pamulang, Tangerang Selatan. Bahlil mengatakan sudah mendengar kabar tersebut dari media. Namun, ia belum mendapat laporan secara rinci. Kendati, ia menekankan langkah yang dilakukan pemerintah untuk menata penyaluran LPG 3 Kg yang selama ini tidak […]
Bahlil Ungkap 3 Arahan Prabowo soal Kisruh Gas LPG 3 KG
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Energi dan Sumberdaya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan arahan Presiden Prabowo Subianto soal kisruh penjualan gas LPG 3 kilogram (kg) di tingkat pengecer. Bahlil menyampaikan ada tiga arahan besar yang disampaikan Prabowo kepadanya. Pertama, Prabowo memerintahkannya untuk memastikan penyaluran gas subsidi LPG 3 kg tepat sasaran. ADVERTISEMENT […]
Apa Itu Subpangkalan LPG 3 Kg dan Bedanya dengan Pengecer?
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Energi dan Sumberdaya Mineral (ESDM) memastikan warung hingga toko sembako bisa kembali menjual tabung gas LPG 3 kilogram (kg). Namun, statusnya akan diubah menjadi subpangkalan. Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi (Dirjen Migas) Kementerian ESDM Achmad Muchtasyar mengatakan perubahan status ini bertujuan agar penyaluran subsidi gas tersebut bisa […]
135 Ribu Pengecer Otomatis Jadi Sub Pangkalan LPG 3 Kg
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi (Dirjen Migas) Kementerian ESDM Achmad Muchtasyar menyatakan ada 135 ribu pengecer LPG 3 kg akan naik status secara otomatis jadi subpangkalan Pertamina. Naik status otomatis ini dilakukan setelah kebijakan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia melarang pedagang eceran menjual LPG 3 kg memicu kelangkaan di sejumlah daerah. Dengan kebijakan itu Achmad mengatakan ratusan ribu pengecer itu […]