Koranriau.co.id- Seorang perempuan menunjukkan Nyale atau cacing laut warna-warni hasil tangkapannya pada Festival Pesona Bau Nyale 2024 di Pantai Seger Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat.(Antara/ Ahmad Subaidi) RIBUAN warga, baik wisatawan lokal maupun asing turun ke laut di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) untuk […]