Nasional

Delapan Aplikasi Teknologi Ramah Lingkungan Bidang Energi

Koranriau.co.id- Ilustrasi.(Freepik) TEKNOLOGI ramah lingkungan atau sering disebut dengan sustainable technology/green technology merupakan bentuk penerapan teknologi yang memperhatikan prinsip-prinsip pelestarian lingkungan. Teknologi tersebut bertujuan untuk memberi kemudahan dan pemenuhan keperluan manusia. Suatu teknologi dikatakan teknologi  ramah lingkungan jika memenuhi syarat-syarat tertentu.  Teknologi ramah lingkungan bertujuan menghasilkan berbagai produk dan jasa untuk kepentingan manusia. Teknologi tersebut […]

Kesehatan

Kiat bantu anak mempunyai lingkungan pertemanan yang positif

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Psikolog anak dan remaja Gisella Tani Pratiwi membagikan sejumlah kiat bagi orang tua untuk membantu anak-anaknya mempunyai lingkungan pertemanan yang positif untuk terhindar dari tindakan atau perilaku seksual. “Anak perlu mendapatkan bimbingan untuk menjalin pertemanan yang sehat dan kesempatan untuk mempraktikkan atau melatih kemampuan bersosialisasi baik di ranah hubungan langsung dan […]

Nasional

Tantangan Tanah di Indonesia Krisis Lingkungan yang Memerlukan Solusi

Koranriau.co.id- Tanah di Indonesia menghadapi berbagai masalah serius, mulai dari kerusakan akibat alih fungsi lahan, penggundulan hutan, pencemaran limbah dan bahan kimia.(Antara) TANAH merupakan salah satu sumber daya alam yang penting bagi kehidupan manusia dan makhluk hidup lainnya. Sebagai tempat bagi tanaman untuk tumbuh, penyedia bahan pangan, serta penopang berbagai ekosistem, tanah memiliki peran yang […]

Nasional

Tangkal Dampak Perubahan Iklim,Para Siswa Mesti Dilatih Menjaga Lingkungan

Koranriau.co.id- Siswa memasukkan botol plastik untuk program sedekah sampah saat jam istirahat sekolah di SD Muhammadiyah 24 Solo, Jawa Tengah, Jumat (15/11/2024).(Emporio/Maulana Surya ) PARA siswa di tanah air  diharapkan dapat didekatkan dengan alam. Di antaranya, dengan pelatihan siswa dengan menanam pohon. Pelatihan perilaku siswa untuk menjaga lingkungan merupakan bagian untuk mengurangi dampak perubahan iklim ekstrim saat […]

Kesehatan

Dukungan lingkungan diperlukan pada masa pencarian jati diri remaja

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Guru Besar Fakultas Psikologi Universitas Indonesia Prof. Dr. Rose Mini Agoes Salim M.Psi mengatakan dukungan dari lingkungan diperlukan dalam masa pencarian jati diri pada remaja yang sedang di masa peralihan ke dewasa. “Saat seperti ini sedang meraba-raba, maka mereka mengalami masalah dalam hal untuk beradaptasinya juga, ada banyak masalah yang harus […]

Mangrove for Life, Upaya Freeport Indonesia Pulihkan Lingkungan Hidup
Ekonomi

Mangrove for Life, Upaya Freeport Indonesia Pulihkan Lingkungan Hidup

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — PT Freeport Indonesia (PTFI) menegaskan komitmennya dalam memulihkan ekosistem mangrove sekaligus melestarikan lingkungan melalui program ‘Mangrove for Live’. Program penanaman 10 ribu hektare mangrove itu ditargetkan akan berlangsung hingga 2041. Terbaru, bersama Kementerian Lingkungan Hidup, PTFI melakukan penanaman mangrove di Kecamatan Percut Sei-Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, Sabtu (30/11). […]

Konsumsi 5 Seafood Ini Bisa Membahayakan Kesehatan dan Lingkungan
Makanan

Konsumsi 5 Seafood Ini Bisa Membahayakan Kesehatan dan Lingkungan

Koranriau.co.id- Jakarta – Meskipun enak, tapi tidak semua seafood aman dikonsumsi. Beberapa jenis seafood sebenarnya lebih baik dihindari karena berisiko untuk kesehatan hingga kelestarian lingkungan Seafood digemari banyak orang karena rasanya enak dan menawarkan banyak manfaat sehat. Meskipun klaim tersebut tidak salah, tetapi tetap perlu hati-hati ketika mencicipi seafood. Pasalnya, konsumsi beberapa jenis seafood kurang […]

'Week of Italian Cuisine in the World' Promosikan Menu Sehat yang Ramah Lingkungan
Makanan

‘Week of Italian Cuisine in the World’ Promosikan Menu Sehat yang Ramah Lingkungan

Koranriau.co.id- Jakarta – Acara ‘Week of Italian Cuisine in the World’ kembali digelar. Spesial di tahun ini, acara ini digelar di tiga kota selama sepekan. Diselenggarakan hampir setiap tahun, ‘Week of Italian Cuisine in the World’ merupakan program yang dibuat oleh Italian Ministry of Foreign Affairs dan banyak perusahaan internasional. Acara ini bertujuan untuk memperkenalkan […]