Koranriau.co.id- Berikut Penyebab Prostat pada Lansia(freepik) PROSTAT adalah kelenjar kecil yang terletak di bawah kandung kemih pria dan mengelilingi bagian atas saluran uretra atau saluran yang mengalirkan urine dari kandung kemih ke luar tubuh. Kelenjar ini memiliki fungsi utama dalam produksi cairan semen, yang menyuburkan dan melindungi sperma. Prostat juga berperan dalam mengatur aliran urine. […]
Tag: lansia
Pelayan Lansia 81 Tahun Dapat Donasi Rp 5,5 Miliar untuk Pensiun
Koranriau.co.id- Jakarta – Seorang pelayan lansia berusia 81 tahun menjadi sorotan berkat kerja kerasnya Netizen berbondong-bondong beri sumbangan uang untuk pensiun hingga Rp 5 miliar. Tidak semua kehidupan berjalan mulus. Apalagi bagi mereka yang hidup dalam keterbatasan dan harus terus bekerja keras sepanjang hidupnya. Seperti seorang pelayan lansia yang membuat pelanggan restorannya tersentuh. Pada laman […]
Niat Fidyah Puasa Orang Sakit, Lansia, Perempuan Hamil, Telat Qada, Orang Mati
Koranriau.co.id- Ilustrasi.(MI/ANDRI WIDIYANTO) FIDYAH adalah ibadah yang berkaitan dengan harta. Karenanya, disyaratkan niat dalam pelaksanaannya seperti zakat dan kafarat. Ada beberapa penyebab pembayaran fidyah. Ada yang terkait fidyah puasa bagi orang sakit keras dan lansia, perempuan hamil atau menyusui, terlambat melakukan qada puasa Ramadan, dan utang puasa orang yang sudah meninggal dunia. Berikut contoh bacaan […]
Duh! Kedai Lansia Ini Tutup Gegara Biaya Sewa Tempat Naik 3 Kali Lipat
Koranriau.co.id- Jakarta – Usaha kedai makan vegetarian milik lansia ini harus tutup setelah 10 tahun beroperasi. Pemiliknya mengeluhkan harga sewa tempat yang mahal, naik sampai 3 kali lipat! Beberapa usaha kedai makan dijalankan oleh para lansia. Di hari tuanya, mereka masih semangat berjualan dan menawarkan masakan terbaiknya. Namun, kendala kerap terjadi seperti kondisi kesehatan penjual […]
Menteri Wihaji Sekolah Lansia Online Pintar Bantu Lansia Tetap Produktif
Koranriau.co.id- Kepala BKKBN Wihaji(Dok.Ist) MENTERI Kependudukan dan Pembangunan Keluarga/Kepala BKKBN Wihaji membuka Gebyar Sekolah Lansia Online “Pintar” di 65 kelurahan Jakarta Timur, bekerja sama dengan Pemprov DKI Jakarta, Pemkot Jakarta Timur, dan Universitas Respati Indonesia. Acara ini dihadiri oleh 1.625 mahasiswa lansia, dengan 250 orang hadir langsung di Kantor Wali Kota Jakarta Timur. “Program ini […]
Jual Camilan di Depan Stasiun, Alasan Pasangan Lansia Ini Bikin Haru
Koranriau.co.id- Jakarta – Pasangan lansia satu ini berjualan camilan di depan sebuah stasiun. Keduanya telah menikah sejak lama dan alasan mereka berjualan bikin terharu. Usia tak menghalangi beberapa lansia untuk menghidupi mereka dengan berjualan makanan. Hal tersebut juga dilakukan oleh pasangan lansia di India. Dilansir dari Food NDTV (6/1), pasangan lansia ini diungkapkan oleh seorang […]
Diet MIND bisa tingkatkan kesehatan otak bagi lansia
Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Pola makan memainkan peran penting dalam meningkatkan kesehatan otak dan fungsi kognitif, utamanya pada lansia, risiko penurunan kognitif meningkat seiring bertambahnya usia. Penting untuk memahami hubungan antara kesehatan otak dan asupan makanan. Dikutip dari The Hindustan Times, Jumat (10/1), menurut sebuah studi terbaru yang diterbitkan di Journal of the Academy of […]
Virus HMPV rentan menjangkit lansia hingga anak-anak
Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit China melaporkan kalangan anak-anak hingga lansia lebih rentan terjangkit Human metapneumovirus (HMPV). “Anak-anak, populasi dengan sistem kekebalan tubuh yang lemah, dan orang tua rentan. Mereka lebih mungkin terinfeksi bersama virus pernapasan lainnya,” kata pihak CDC dilansir India Times, pada Senin (6/1). HMPV merupakan virus dengan gejala […]
Salut! Pasangan Lansia Ini Semangat Jualan Kroket Selama 45 Tahun
Koranriau.co.id- Jakarta – Pasangan kakek dan nenek di Jepang ini menyentuh hati banyak orang karena kegigihannya. Meski telah renta, mereka tetap semangat selama 45 tahun menjual kroket. Usia bukan menjadi penghalang bagi pasangan lansia di Jepang satu ini. Meski usia tak lagi muda dan tubuh terlihat rentan, pasangan ini tetap semangat berjualan. Melalui unggahan video […]
Konsumsi paracetamol secara rutin pada lansia sebabkan komplikasi
Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Sebuah studi terbaru mengungkapkan bahwa penggunaan rutin obat pereda nyeri yang umum ini pada lansia dapat meningkatkan risiko komplikasi gastrointestinal, jantung, dan ginjal. Sebagaimana dilansir dari Medical Daily pada Senin (16/12), paracetamol atau yang dikenal sebagai asetaminofen pada umumnya digunakan untuk mengatasi nyeri sedang hingga berat atau dikombinasikan dengan bahan lain […]