Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menyerukan pembentukan satuan tugas (Satgas) PHK seiring kebijakan tarif baru impor ke Amerika Serikat yang ditetapkan Presiden Donald Trump. Presiden KSPI Said Iqbal memprediksi lebih dari 50 ribu pekerja di Indonesia berpotensi terkena PHK buntut produk ekspor Indonesia ke AS dikenakan tarif imbal balik dengan angka […]