Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Ada banyak pertimbangan untuk serius memulai usaha, termasuk bisnis syariah. Butuh persiapan matang dalam memilih bisnis yang prospektif sampai bijak mencari modal. Di lain sisi, pebisnis juga kudu pintar menjaga kualitas produk sehingga para pelanggan pembawa cuan terus datang dan membuat usahanya tahan lama. Founder finante.id Rista Zwestika menilai […]
Tag: Kiat
Tips Mudik bersama Anak, Ini Kiat yang Perlu Disiapkan Agar Perjalanan Nyaman dan Aman
Koranriau.co.id- Ilustrasi: Foto kombinasi anak-anak tertidur saat ikut mudik menggunakan sepeda motor dengan orang tuanya di jalur Pantura, Indramayu, Jawa Barat,(MI/Ramdani) DOKTER Spesialis Anak Rumah Sakit Permata Depok, dr. Agnes Tri Harjaningrum, Sp.A, memberikan sejumlah tips mudik bersama anak yang harus diperhatikan orangtua. Menurutnya, persiapan yang matang sangat penting agar perjalanan mudik berjalan lancar, aman, dan […]
Kiat Membuat Bibir Plumpy Secara Alami dan Mudah
Koranriau.co.id- Tampilan bibir plumpy dengan warna lipstik lembut.(Freepik) BIBIR plumpy adalah kesan bibir yang penuh, lembab, berkilau, dan segar. Riasan untuk menghasilkan tampilan bibir plumpy pun sempat tren karena membuat penampilan segar dan muda. Tanpa efek riasan tertentu, sebenarnya kondisi bibir yang sehat dan terhidrasi, ditambah dengan bentuk bibir yang memang tebal atau penuh, […]
Ingin Menyimpan dan Menghangatkan Makanan untuk Sahur Ini Kiat dari Ahli Gizi
Koranriau.co.id- Ilustrasi menyimpan makanan(Dok: Freepik) PASTI Anda kerap menyiapkan menu sahur sejak malam hari supaya tidak terburu-buru. Makanan tersebut hanya butuh dihangatkan sebelum disantap di waktu sahur. Namun, apakah hal tersebut aman dan kualitas makanannya tetap terjaga? Berikut kiat yang dibagikan oleh ahli gizi Dr. dr. Luciana B. Sutanto, MS. SpGK (K). “Cara terbaik untuk […]
Kiat persiapan puasa bagi penderita penyakit komorbid
Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Dokter umum lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, dr. Zoya Marie Adyasa, M.Res membagikan kiat mempersiapkan puasa bagi penderita penyakit komorbid. Dokter Zoya menyarankan penderita penyakit komorbid sebelum menjalankan puasa perlu berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter. “Bila kondisinya cukup parah atau sering bolak-balik dari rumah sakit, dengan kondisi tertentu yang perlu […]
Kiat cegah penularan HMPV pada anak dengan penerapan “JaMu AsLi”
Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Dokter spesialis anak lulusan Universitas Diponegoro (UNDIP), Jovita Olivia,SpA membagikan kiat melindungi anak-anak sebagai bentuk pencegahan penularan Human Metapneumovirus (HMPV) dengan penerapan akronim “JaMu AsLi”. Menurut dokter yang praktik di Rumah Sakit Hermina Bitung itu, anak-anak merupakan kelompok yang rentan terhadap virus HMPV, terutama pada balita atau bayi bawah lima […]
Pelatih kebugaran bagikan kiat latihan angkat beban untuk pemula
Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Pelatih kebugaran Jansen Ongko menekankan fokus menguasai teknik gerakan terlebih dahulu menjadi hal yang perlu diperhatikan saat memulai ngegym, terutama olahraga latihan angkat beban yang kerap dijadikan pilihan. Hal ini lantaran menurut Jansen saat sedang melakukan latihan angkat, banyak yang terjebak dalam pola pikir ego lifting, yaitu berusaha mengangkat beban […]
Pelatih kebugaran bagikan kiat hindari cedera tulang belakang
Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Pelatih kebugaran Jansen Ongko memberikan kiat agar terhindar dari sakit punggung usai menggendong anak hingga mengangkat benda berat seperti galon air. Menurut Jansen, nyeri punggung atau cedera tulang belakang bagian bawah (lower back pain) mengintai sejumlah aktivitas rumah tangga bila dilakukan dengan teknik yang kurang tepat. “Memang harus latihan kekuatan […]
Pelatih kebugaran bagikan kiat olahraga di bulan Ramadhan
Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Pelatih Kebugaran Jansen Ongko merekomendasikan agar rutinitas olah raga dapat dilakukan dengan sejumlah penyesuaian saat bulan Ramadhan, hal tersebut karena saat bulan puasa, terdapat pergeseran jam aktivitas. “Kalau kita bicara bulan puasa, jamnya kan bergeser nih. Tubuh kita harus beradaptasi lagi,” ujarnya saat ditemui di Kantor Berita ANTARA di Jakarta, […]
Kiat mencegah bunion dengan perawatan kaki yang tepat
Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Bunion, yang secara medis dikenal sebagai hallux valgus, adalah benjolan tulang yang terbentuk di pangkal jempol kaki akibat ketidaksejajaran struktural tulang-tulang kaki. Ditulis laman Hindustan Times, Kamis (30/1), kondisi ini sering kali menyebabkan rasa sakit, ketidaknyamanan, dan kesulitan berjalan, yang memengaruhi jutaan orang di seluruh dunia. Dr Abhishek Vaish, Dokter […]