Nasional

KPK Ultimatum Hasto agar tidak Kembali Rintangi Kasus Harun Masiku

Koranriau.co.id- Sekjen Partai Demokrasi Indonesia (PDIP) Hasto Kristiyanto (tengah) didampingi tim kuasa hukum hadir untuk menjalani pemeriksaan di Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Rasuna Said, Jakarta, Senin (10/6/2024)(MI/Susanto) KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) mengultimatum Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto agar menghentikan upaya merintangi penyidikan kasus dugaan suap pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPR yang menjerat buronan […]

Jajanan Nostalgia Anak-anak Tahun 90an Anak Mas Kembali Lagi!
Makanan

Jajanan Nostalgia Anak-anak Tahun 90an Anak Mas Kembali Lagi!

Koranriau.co.id- Jakarta – Camilan ringan yang dinikmati semasa kecil sering dirindukan untuk dicicipi kembali. Mie kering Anak Mas kesukaan anak-anak ’90an ini, kembali dipasarkan. Jajanan anak-anak era 90an-2000an awal seolah memiliki gayanya sendiri. Kemasan camilan ringan yang dijajakan di warung-warung seolah menjual rasa yang unik dan kerap dirindukan. Pada tahun 90an, camilan-camilan tersebut dijual dengan […]

Nasional

KAI Kembali Hadirkan Layanan Direct Train, Kini Giliran Jakarta-Yogyakarta

Koranriau.co.id- ilustrasi.(MI/Andhika Prasetyo) PT Kereta Api Indonesia (KAI) menyambut periode Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025 dengan menghadirkan inovasi layanan Direct Train. Perjalanan langsung tanpa transit ini kini menghubungkan Gambir-Yogyakarta (pp).  Layanan Direct Train ini hanya tersedia secara eksklusif pada 16 dan 17 Desember 2024 saja dengan jadwal rute Gambir-Yogyakarta pada 16 Desember 2024, berangkat […]

Nasional

Wabah Kolera Kembali Merajalela di Sudan Selatan

Koranriau.co.id- Ilustrasi.(123RF) WABAH kolera di Sudan Selatan telah merenggut hampir 60 nyawa sejak epidemi itu dimulai pada 28 Oktober, menurut pengumuman seorang menteri pada Jumat. Saat berbicara kepada wartawan menyusul pertemuan Kabinet yang dipimpin Presiden Salva Kiir Mayardit, Menteri Informasi dan Komunikasi Sudan Selatan, Michael Makuei Lueth, mengatakan bahwa lebih dari 6.000 kasus kolera telah […]

Kesehatan

Olahraga sederhana tiga kali sepekan bisa bikin tubuh kembali muda

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Rutin melakukan latihan olahraga sederhana tiga kali sepekan bisa membuat tubuh kembali muda menurut hasil penelitian baru yang dipublikasikan di jurnal Biology. Sebagaimana dikutip dalam siaran Medical Daily pada Selasa (10/12), dalam penelitian tersebut para peneliti mendapati latihan kekuatan yang dilakukan tiga kali seminggu dapat mengurangi usia tubuh hingga delapan tahun. […]

Nasional

Chris Evans Kembali ke Marvel Cinematic Universe untuk Avengers Doomsday 2026

Koranriau.co.id- Chris Evans dikabarkan akan kembali ke Marvel Cinematic Universe (MCU) dalam Avengers: Doomsday yang direncanakan rilis pada 2026. (IMDB) AKTOR Chris Evans, 43, kembali ke Marvel Cinematic Universe (MCU) dalam Avengers: Doomsday pada 2026. Penampilan ini akan mengikuti cameo terbaru Evans dalam Deadpool & Wolverine sebagai Johnny Storm, seperti yang dilaporkan The Wrap, Variety, dan […]

Nasional

3 Kali Penertiban, PKL di Jalur Wisata Puncak Dipastikan tidak Kembali

Koranriau.co.id- Penertiban bangunan PKL di jalur wisata Puncak, Bogor, Jawa Barat .(MI/Dede Susianti) PENJABAT Bupati Bogor, Jawa Barat, Bachril Bakri memastikan para pedagang kaki lima (PKL) tidak kembali berdagang di sepanjang jalur wisata Puncak usai tiga kali penertiban hingga pemagaran. “Dengan kebijakan itu ternyata bisa memperlihatkan kepada kita kondisi Rest Area Gunung Mas dan sekitarnya. […]

SpaceX kembali gagal tangkap thruster Starship
Teknologi

SpaceX kembali gagal tangkap thruster Starship

Koranriau.co.id- SpaceX baru saja lakukan uji terbang keenam Starship: fokus pada keselamatan, tantangan mechazilla, dan pencapaian baru. SpaceX kembali mencatatkan tonggak penting dalam pengembangan roket Starship dengan uji terbang keenam pada Selasa (19/11) pada waktu setempat. Meski tidak sepenuhnya berjalan sesuai rencana awal, tes ini menjadi bagian dari proses berkelanjutan perusahaan untuk menghadirkan sistem peluncuran […]

Nasional

Demi Pilkada Aman, Rusdi Hartono Kembali Naik Heli ke Kerinci

Koranriau.co.id- Kapolda Jambi mengunjungi Kabupaten Kerinci untuk mengecek pengamanan Pilkada.(MI/Solmi) KEPALA Kepolisian Daerah Jambi Inspektur Jenderal Rusdi Hartono, Kamis (28/11), terbang naik helikopter ke Kabupaten Kerinci. Rusdi seperti melupakan insiden penerbangan yang nyaris merenggut nyawanya pada Februari 2023 lalu. Saat bertolak sekitar pukul 08.30 WIB dari Bandara Sultan Thaha Syaefuddin, Kota Jambi langit Jambi cukup […]

Bermasalah, Hyundai tarik kembali lebih dari 145.000 EV
Teknologi

Bermasalah, Hyundai tarik kembali lebih dari 145.000 EV

Koranriau.co.id- Hyundai mengumumkan bahwa mereka akan menarik lebih dari 145.000 kendaraan listrik di Amerika Serikat karena masalah yang dapat menyebabkan hilangnya daya penggerak. Hyundai mengumumkan bahwa mereka akan menarik lebih dari 145.000 kendaraan listrik di Amerika Serikat karena masalah yang dapat menyebabkan hilangnya daya penggerak. National Highway Traffic Safety Administration (NHTSA) mengidentifikasi bahwa masalah ini […]