Harga Kelapa Melesat Tembus Rp25 Ribu per Butir
Ekonomi

Harga Kelapa Melesat Tembus Rp25 Ribu per Butir

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Pedagang pasar menyebut harga kelapa parut melonjak hingga Rp25 ribu per butir. Salah satu pedagang di Pasar Rumput, Jakarta Selatan, mengatakan harga kelapa parut melonjak imbas perebutan pasokan. Pedagang yang tak ingin disebutkan namanya tersebut mengklaim banyak kelapa yang dikirim ke China. “Dari sebelum puasa udah naik karena rebutan pasokan […]

5 Pengganti Santan Ini Bisa Jadi Alternatif Kelapa yang Lagi Mahal
Makanan

5 Pengganti Santan Ini Bisa Jadi Alternatif Kelapa yang Lagi Mahal

Koranriau.co.id- Jakarta – Harga kelapa yang merupakan bahan baku santan kini melambung tinggi di berbagai daerah. Sebagai alternatif, coba bahan makanan pengganti santan berikut ini Seolah jadi fenomena langganan, tiap musim Lebaran, harga kelapa di pasaran naik. Begitu pun dengan hasil perasnya, santan, yang menjadi bahan baku beragam hidangan Lebaran dan makanan tradisional lain. Kini […]

Harga Bahan Pokok Naik Jelang Lebaran, Kelapa Rp20 Ribu per Butir
Ekonomi

Harga Bahan Pokok Naik Jelang Lebaran, Kelapa Rp20 Ribu per Butir

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Harga bahan pokok di beberapa pasar tradisional Jakarta mengalami kenaikan sepekan menjelang Lebaran. Kenaikan ini terutama terjadi pada komoditas daging, telur, dan cabai, sementara beberapa harga bahan pangan lainnya masih fluktuatif. Di Pasar Cidodol, Jakarta Selatan, harga kelapa bulat terus merangkak naik. Pandi (64), pedagang kelapa di pasar tersebut, menyebutkan harga […]

Buka-bukaan Pengusaha soal Kelangkaan Kelapa Bulat Picu PHK
Ekonomi

Buka-bukaan Pengusaha soal Kelangkaan Kelapa Bulat Picu PHK

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kadin Indonesia menanggapi kelangkaan kelapa bulat yang semakin berdampak pada industri dalam negeri, bahkan menyebabkan pemutusan hubungan kerja (PHK). Wakil Ketua Umum Bidang Pengembangan Otonomi Daerah Sarman Simanjorang menegaskan pasokan dalam negeri harus menjadi prioritas utama agar industri tetap berjalan. Menurutnya, Indonesia sebagai salah satu negara penghasil kelapa terbesar seharusnya tidak mengalami kekurangan […]

Mendag Akui Stok Kelapa Langka dan Mahal Gegara Tingginya Ekspor
Ekonomi

Mendag Akui Stok Kelapa Langka dan Mahal Gegara Tingginya Ekspor

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso mengakui pasokan kelapa bulat di dalam negeri terbatas akibat tingginya permintaan ekspor. Kondisi ini berdampak pada kenaikan harga di pasar domestik, bahkan mencapai 50 persen dalam beberapa waktu terakhir. “Kelapa itu kan banyak permintaan ekspor juga ya. Terus industri di dalam negeri juga banyak minta. Jadi […]

Duh! Penjual Ini Sudah Belah 4 Butir Kelapa, Ternyata Tak Jadi Dibeli
Makanan

Duh! Penjual Ini Sudah Belah 4 Butir Kelapa, Ternyata Tak Jadi Dibeli

Koranriau.co.id- Jakarta – Kejadian tidak terduga dialami oleh penjual kelapa kaki lima ini. Sebanyak 4 butir kelapa sudah dibelah karena hendak dibeli, tapi ternyata tidak jadi karena hal ini. Teknologi yang semakin maju membuat uang tunai tidak berlaku di beberapa tempat, termasuk gerai makanan kecil. Pasalnya, sekarang sistem pembayaran di penjual-penjual makanan banyak yang sudah […]