Kesehatan

Obesitas salah satu faktor tingkatkan risiko kanker anak

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Guru Besar Ilmu Kesehatan Anak Departemen Ilmu Kesehatan Anak Universitas Airlangga Prof. Dr. dr. I Dewa Gede Ugrasena Sp.A(K) mengatakan obesitas bisa menjadi salah satu faktor pendukung terjadinya kanker pada anak karena menyebabkan inflamasi kronis. “Jadi obesitas itu diidentifikasi sebagai faktor risiko. Kita tahu bahwa obesitas itu banyak lemak, itu […]

Kesehatan

Periksa kesehatan gratis bisa jadi solusi deteksi kanker pada anak

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Ketua Pengurus Pusat Ikatan Dokter Anak Indonesia (PP IDAI) dr. Piprim Basarah Yanuarso, Sp.A(K) mengatakan salah satu program pemerintah yang mencanangkan pemeriksaan kesehatan gratis setiap ulang tahun dapat menjadi momen untuk anak mendapatkan deteksi dini kanker. “Kita harapkan menjadi salah satu momen untuk melakukan deteksi dini pada anak-anak kita supaya […]

Kesehatan

Kanker anak lebih sering ditemukan stadium akhir dibanding pada dewasa

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Ketua UKK Hemato Onkologi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) dr. Eddy Supriyadi Sp.A(K) Ph.D mengatakan pada anak seringkali kanker ditemukan saat sudah memasuki fase stadium akhir sehingga sulit ditangani untuk penyembuhan. “Kalau di kita itu ya pada anak-anak nggak tahu ya, karena sebabnya apa, biasanya kita mendapatkan pada late stage. […]

Kesehatan

Sejarah Hari Kanker Sedunia dan tema peringatan di tahun 2025

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Setiap tahun pada tanggal 4 Februari diperingati sebagai Hari Kanker Sedunia. Peringatan ini menjadi upaya peningkatan kesadaran masyarakat global tentang penyakit kanker dan mendorong tindakan pencegahan, deteksi dini, serta pengobatan kanker yang efektif. Dalam pertemuan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Dunia di Paris, Hari Kanker Sedunia pertama kali diperingati pada tahun […]

Kesehatan

Kemarin, perayaan Imlek selebriti hingga kaitan kanker dan menopause

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Sejumlah berita menarik menghiasi kanal Lifestyle, tekno, dan otomotif ANTARA pada Rabu (29/1), diantaranya keseruan momen Imlek 2576 Kongzili para artis, hingga kaitan kanker serviks dan menopause. 1. Potret keseruan selebriti merayakan Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili Tahun baru Imlek merupakan salah satu momen yang spesial, termasuk bagi beberapa selebriti […]

Kesehatan

Dokter ungkap kaitan kanker serviks dan menopause

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Kanker serviks disebabkan oleh infeksi persisten akibat human papillomavirus (HPV), yang menyebabkan pembentukan sel abnormal di leher rahim. Dikutip dari The Hindustan Times, Rabu, beberapa gejala umum kanker serviks meliputi perdarahan vagina, nyeri panggul, dan pembengkakan. Di sisi lain, menopause menandai akhir dari masa reproduksi seorang wanita dan sering kali […]

Kesehatan

Wanita usia di bawah 50 lebih berisiko terkena kanker daripada pria

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Sebuah studi terbaru menyoroti bahwa wanita muda yang berusia di bawah 50 tahun memiliki risiko 82 persen lebih besar untuk terkena kanker daripada pria. Dilansir dari Hindustan Times, Senin (20/1), menurut laporan American Cancer Society, insiden kanker di kalangan wanita muda sedang meningkat. Lonjakan itu telah meningkat dari 51 persen […]

Kesehatan

Kate Middleton umumkan telah remisi setelah berjuang melawan kanker

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Kate Middleton, Putri Wales, mengungkapkan kini kondisinya dalam masa remisi setelah berjuang melawan kanker. Dilansir Hollywood Reporter, pada Rabu (15/1), setelah sempat ramai di media tentang kondisinya yang didiagnosis menderita kanker dari Desember 2023 hingga Maret 2024, Middleton akhirnya menggunakan akun media sosialnya dan William untuk membagikan bahwa dirinya telah […]

Kesehatan

Jenis minuman yang mengurangi risiko terkena kanker usus

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Sebuah penelitian yang dipublikasikan di Nature Communications mengungkapkan bahwa minum segelas susu, mengurangi risiko penyakit kanker usus hampir seperlimannya. Dilansir dari Medical Daily, Selasa, hal itu berbeda dengan minum segelas anggur yang dapat meningkatkan risiko hingga 15 persen. Menurut sebuah penelitian terkini, satu minuman dapat memangkas risiko hingga 17 persen, […]