Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Sejumlah harga pangan utama menanjak pada perdagangan Senin (30/12). Kenaikan terbesar terjadi pada komoditas cabai-cabaian. Berdasarkan Pusat Informasi Harga Pangan Strategis Nasional (PIHPS), rata-rata harga cabai merah keriting melonjak 26,28 persen dibandingkan perdagangan hari sebelumnya menjadi Rp57.900 per kilogram (kg). Bahkan, harganya menembus Rp150 ribu per kg di Kota Tual, […]
Tag: Jelang
Harga Minyak Mentah Jatuh Imbas Sepi Transaksi Jelang Akhir Tahun
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Harga minyak mentah turun tipis pada pembukaan perdagangan Senin (30/12) di tengah sepinya transaksi jelang akhir tahun. Saat ini investor mengamati data ekonomi China dan Amerika Serikat (AS) yang akan dirilis. Pasar menantikan proyeksi pertumbuhan ekonomi di dua konsumen minyak terbesar dunia tersebut. Harga minyak mentah berjangka Brent turun 6 sen […]
IHSG Masih Berpeluang Bangkit Jelang Tahun Baru 2025
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi bangkit menguat pada perdagangan Senin (30/12). CEO Yugen Bertumbuh Sekuritas William Surya Wijaya mengatakan indeks masih berpeluang naik jelang tutup tahun. Di lain sisi, jika ada momentum koreksi minor di akhir tahun bisa dimanfaatkan untuk melakukan akumulasi pembelian. “Mengingat kondisi perekonomian yang masih cenderung […]
Harga Tiket Kereta Bandara Soetta Mulai Rp15 Ribu Jelang Tahun Baru
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — PT KAI Commuter Indonesia (KCI) mendiskon harga tiket Kereta Bandara Soekarno Hatta atau Commuter Line Basoetta selama musim libur Tahun Baru. Dengan diskon ini, harga tiket Kereta Bandara dijual mulai Rp15 ribu. Promo ini berlaku mulai tanggal 30 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025. “Promo diskon ini diberikan kepada seluruh pengguna Commuter Line […]
Kunjungan ke Monas Diprediksi Meningkat Jelang Pergantian Tahun
Koranriau.co.id- Suasana kemeriahan kembang api pada malam pergantian tahun di kawasan Monumen Nasional, Jakarta.(MI/Susanto) Kepala Unit Pengelola Kawasan (UPK) Monas Muhammad Isa Sarnuri menyebut pengunjung Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat diprediksi terus meningkat hingga malam pergantian tahun 2025. “Iya menjelang malam pergantian tahun 2025 pengunjung Monas semakin meningkat,” kata Isa saat dihubungi di Jakarta, hari […]
Jelang Tottenham vs Wolves Spurs Dilanda Krisis Bek Tengah
Koranriau.co.id- Striker Tottenham Hotspur Son Heung-min(Instagram/Tottenhamhotspur) Kabar buruk terus menghantui Tottenham Hotspur. Tim asuhan Ange Postecoglou kini dilanda krisis cedera bek tengah. Cristian Romero, Micky van de Ven, Ben Davies, dan yang terbaru Radu Dragusin kemungkinan akan melewatkan pertandingan berikutnya Liga Primer Inggris melawan Wolverhampton Wanderers (Wolves). Laga Tottenham vs Wolves akan digelar Minggu (29/12) […]
Wamen BUMN Cek Pasokan BBM Jelang Tahun Baru di Pertamina Digital Hub
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Menjelang perayaan Tahun Baru 2025, kesiapan energi nasional menjadi perhatian utama pemerintah. Untuk memastikan hal ini, Wakil Menteri BUMN, Kartika Wirjoatmodjo, bersama Direktur Utama PT Pertamina (Persero), Simon Aloysius Mantiri, melakukan kunjungan langsung ke Pertamina Digital Hub, pusat kendali yang memantau pasokan BBM dan LPG secara real-time. Di Pertamia Digital […]
68 SPKLU Siap Layani Pengguna Mobil Listrik di Sumut Jelang Nataru
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — PT PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara memastikan pengguna kendaraan listrik dapat berkendara dengan nyaman tanpa khawatir tempat pengecasan selama periode Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru). Perusahaan setrum pelat merah itu memberikan kemudahan akses melalui aplikasi PLN Mobile, yang memungkinkan pengguna kendaraan listrik mengatur jadwal dan lokasi pengecasan […]
Ambrol Rupiah ke Rp16 Ribu Jelang Tutup Tahun
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Kurs rupiah kembali menembus level Rp16 ribu per dolar AS pada pekan terakhir Desember atau jelang akhir tahun 2024. Bagikan: url telah tercopy Artikel ini merupakan Rangkuman Ulang Dari Berita : https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20241224135223-80-1180632/foto-ambrol-rupiah-ke-rp16-ribu-jelang-tutup-tahun
Harga Minyak Mentah Naik Tipis Jelang Nataru Berkat AS dan India
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Harga minyak mentah dunia naik tipis pada perdagangan Selasa (24/12), menjelang liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru). Kenaikan ini ditopang kinclonya data ekonomi Amerika Serikat (AS), juga meningkatnya permintaan minyak di India yang merupakan importir minyak terbesar ketiga dunia. Minyak mentah berjangka Brent naik 33 sen atau 0,45 persen menjadi […]