Koranriau.co.id- Bank Mandiri menyiapkan uang tunai Rp6,13 triliun guna memenuhi kebutuhan masyarakat di masa Ramadan dan Idul Fitri.(DOK/MANDIRI) BANK Mandiri menyiapkan kebutuhan uang tunai sekitar Rp6,13 triliun untuk mengantisipasi peningkatan kebutuhan uang tunai masyarakat di wilayah Jawa Barat selama 30 hari ke depan, yaitu pada 10 Maret–8 April 2025 saat Ramadhan menjelang Idul Fitri 1446 […]
Tag: Jawa
Mie TekTek hingga Iga Balado Sedap di Resto Nuansa Jawa
Koranriau.co.id- Jakarta – Restoran bernuansa kampung Jawa ini cocok jadi tujuan berbuka puasa. Selain nyaman, menu masakannya juga menarik karena dibuat menggunakan resep warisan keluarga. Berbuka puasa dengan keluarga atau kerabat dekat memang selalu menjadi agenda yang dinanti-nanti. Momen tersebut semakin berkesan jika berlangsung di restoran nyaman dengan suguhan makanan yang rasanya pas di lidah. […]
Resep Sop Iga Sapi Khas Betawi dan Jawa yang Gurih Sedap
Koranriau.co.id- Jakarta – Sop iga sapi yang hangat menjadi hidangan yang gurih dan sedap. Rasanya semakin mantap ditambah isian wortel dan juga kentang. Ada beberapa sajian sop iga, di antaranya sop iga sapi Betawi dan Jawa. Hidangan ini begitu sedap disantap siang atau malam hari. Berikut ini resep-resep sop iga sapi. Resep Sop Iga Sapi […]
10 Restoran Jawa di Bekasi Ini Punya Nasi Rames hingga Bakmi Enak
Koranriau.co.id- Jakarta – Restoran bergaya Jawa dengan hidangan tradisional lezat bisa disambangi di Bekasi. Selain suasana nyaman, pilihan makanannya beragam, ada nasi rames hingga bakmi Jawa. Selain kuliner Betawi atau Sunda, di Bekasi kamu juga bisa menemukan restoran bernuansa Jawa yang menarik untuk dicoba. Restoran bergaya Jawa ini punya nuansa restoran ala desa yang nyaman […]
Pemerintah Akan Bangun Tol-Permukiman di Giant Sea Wall Pantura Jawa
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah berencana membangun jalan tol hingga permukiman di atas tanggul laut raksasa atau giant sea wall yang akan mereka dirikan di pantai utara Jawa. Rencana itu diungkap Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti saat membahas potensi kerja sama dengan swasta di proyek tersebut. Dia berkata banyak opsi yang sedang dikaji […]
Jawa Barat Dilanda Bencana, Dedi Mulyadi Serukan Tobat Ekologis
Koranriau.co.id- : Petugas menggunakan alat berat membongkar bangunan objek wisata Hibisc Fantasy Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (7/3/2025).Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menargetkan pembongkaran bangunan tak berizin di kawasan wisata Hibisc Fantasy, Puncak,(Emporio/YULIUS SATRIA WIJAYA) SEJUMLAH bencana terjadi di Jawa Barat dalam beberapa waktu terakhir. Banjir bandang, tanah longsor terjadi dengan skala yang semakin […]
Resep dan Bumbu Sayur Asem Jawa Sederhana, Pedas dan Menyegarkan
Koranriau.co.id- Jakarta – Sayur asem merupakan salah satu hidangan khas Indonesia. Ada beberapa varian sayur asem, salah satunya adalah sayur asem Jawa dengan cita rasa manis, pedas, dan asam. Hidangan ini berisi berbagai sayuran, seperti melinjo, kacang panjang, jagung, dan labu siam dan dilengkapi bumbu dengan bahan yang mudah ditemui. Meskipun simpel, rasanya begitu menggugah […]
Wayang Golek Sunda Seni Pertunjukan Boneka Kayu Khas Jawa Barat
Koranriau.co.id- Seorang seniman mengukir wayang golek dalam acara Panggung Tatar Sunda dan Cirebonan di Jalan Sudirman, Purwakarta, Jawa Barat(MI/RAMDANI) WAYANG Golek Sunda adalah seni pertunjukan tradisional khas Jawa Barat yang menggunakan boneka kayu tiga dimensi (golek) sebagai tokoh dalam cerita. Wayang ini dimainkan oleh seorang dalang yang mengendalikan boneka serta menyampaikan cerita dengan iringan gamelan […]
Program Loyalitas Telkomsel Poin, semakin Memanjakan Pelanggan di Jawa Barat
Koranriau.co.id- Telkomsel memperkenalkan peningkatan terbaru pada program loyalitas Telkomsel Poin.(DOK/TELKOMSEL) SEBAGAI wujud apresiasi atas kesetiaan pelanggan yang telah menikmati berbagai produk dan layanan unggulan, Telkomsel memperkenalkan peningkatan terbaru pada program loyalitas Telkomsel Poin. Program ini hadir dengan ragam manfaat baru yang dirancang untuk memberikan pengalaman yang lebih memuaskan bagi pelanggan setia. Dengan mengedepankan prinsip customer-centric, […]
Persediaan Beras di Gudang Bulog Jawa Barat Aman hingga Lebaran
Koranriau.co.id- Stok beras di gudang Bulog Jawa Barat(DOK/BULOG JABAR) MEMASUKI Ramadan 1446 Hijiriah, Perum Bulog Kanwil Jawa Barat Memastikan persediaan beras aman dan harga tetap stabil. Saat ini persediaan beras di gudang-gudang mencapai 225.000 ton, sehingga dipastikan aman hingga beberapa bulan ke depan, termasuk saat Ramadan dan Lebaran. “Persediaan beras tersebut tersebar di gudang-gudang Bulog. […]