Pemprov DKI Jakarta Rilis Empat Skema Insentif PBB-P2 Tahun 2025
Ekonomi

Pemprov DKI Jakarta Rilis Empat Skema Insentif PBB-P2 Tahun 2025

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali memberikan keringanan bagi wajib pajak melalui program insentif Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) untuk tahun 2025. Kebijakan yang mulai berlaku sejak 8 April 2025 ini tertuang dalam Keputusan Gubernur Nomor 281 Tahun 2025. “Langkah ini merupakan bentuk kepedulian Pemprov DKI dalam […]

Ini 5 Nasi Goreng Legendaris di Jakarta yang Eksis Puluhan Tahun
Makanan

Ini 5 Nasi Goreng Legendaris di Jakarta yang Eksis Puluhan Tahun

Koranriau.co.id- Jakarta – Nasi goreng legendaris banyak tersebar di Jakarta dan sampai saat ini bertahan selama puluhan tahun. Seperti halnya Nasi Goreng Kebon Sirih hingga Nasi Goreng MPR. Kuliner legendaris yang dapat ditemui di Jakarta, salah satunya adalah nasi goreng. Penjual nasi goreng legendaris di Jakarta bertahan selama puluhan tahun menawarkan racikan yang lezat. Nasi […]

Nasional

Jadikan Jakarta Destinasi Olahraga Internasional

Koranriau.co.id- Anggota komuntas menjaga jalur sepeda agar steril dari sepeda motor .(MI/Ramdani) PEMBENAHAN terhadap seluruh fasilitas olahraga seperti jalur joging (jogging track) hingga lintasan sepeda yang memadai untuk warga Jakarta segera dilakukan. Upaya itu bertujuan agar nantinya Kota Jakarta bisa menjadi destinasi olahraga internasional. Demikian diungkapkan Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo, Sabtu (19/4). “Saya […]

5 Cimol Bojot yang Gurih Pedas di Sekitar Jakarta, Cocok Buat Ngemil Sore
Makanan

5 Cimol Bojot yang Gurih Pedas di Sekitar Jakarta, Cocok Buat Ngemil Sore

Koranriau.co.id- Jakarta – Jajanan cimol bojot tengah menarik perhatian pencinta pedas. Meskipun berasal dari Bandung, tetapi kini cimol bojot sudah bisa dinikmati di Jakarta dan sekitarnya. Berikut 5 rekomendasinya. Cimol atau singkatan dari ‘aci digemol’ menjadi jajanan yang populer di Indonesia. Aci yang terbuat dari tepung kanji ini digemol menjadi bola-bola kecil, lalu digoreng. Biasanya […]

Semarak Paskah dengan Brunch hingga Afternoon Tea di Hotel Tentrem Jakarta
Makanan

Semarak Paskah dengan Brunch hingga Afternoon Tea di Hotel Tentrem Jakarta

Koranriau.co.id- Jakarta – Hotel Tentrem Jakarta sambut paskah dengan meriah. Ada brunch, afternoon tea, hingga kegiatan dekorasi cokelat yang seru untuk merayakannya bersama keluarga. Hari Paskah diperingati untuk merayakan kebangkitan Yesus Kristus pada hari ketiga setelah disalib. Dalam menyambutnya dengan semarak kegiatan mencari telur hingga mendekorasi cokelat berbentuk telur ikonik dengan perayaan tersebut. Menerapkan semangat […]

Nasional

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, Selasa 15 April 2025 Ada Hujan Sebentar

Koranriau.co.id- Ilustrasi(Antara) Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca untuk wilayah DKI Jakarta, periode Selasa 15 April 2025. Pada pagi hari, seluruh kawasan ibu kota diprediksi berawan tebal. Beranjak ke siang hari, cuaca Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Jakarta Timur, dan Jakarta Utara diramalkan mengalami hujan ringan. Sementara, Jakarta Pusat dan Kepulauan Seribu masih berawan […]