Nasional

George Russell Akui Ada Perbedaan di Tim Mercedes Usai Hengkangnya Lewis Hamilton

Koranriau.co.id- Pembalap Mercedes George Russell(X @MercedesAMGF1) PEMBALAP Formula 1 George Russell mengungkapkan ada perbedaan dalam tim Mercedes setelah ditinggalkan Lewis Hamilton, yang memutuskan hengkang ke tim Ferrari pada musim 2025. “Jujur saja ada hal yang berbeda. Lewis adalah orang berkepribadian yang begitu baik di dalam maupun di luar lapangan,” kata Russell di laman daring Formula […]