Nasional

ExxonMobil Perkuat Layanan Solusi Pelumasan di 2025

Koranriau.co.id- Presiden Direktur PT ExxonMobil Lubricants Indonesia Syah Reza.(Dok.ExxonMobil Lubricants) PT ExxonMobil Lubricants Indonesia (EMLI), penyedia teknologi dan layanan pelumas terkemuka memperkuat perannya dalam mendukung pertumbuhan industri nasional. Presiden Direktur PT ExxonMobil Lubricants Indonesia Syah Reza, menyampaikan apresiasi atas kepercayaan pelanggan terhadap produk dan layanan Mobil. “Setiap tahun, kami selalu mencatat pertumbuhan penjualan pelumas industri, […]