Tahun Baru di Candi Prambanan, Salah Satu Top New Year's Eve Dunia
Ekonomi

Tahun Baru di Candi Prambanan, Salah Satu Top New Year’s Eve Dunia

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney sebagai Holding BUMN Aviasi dan Pariwisata, melalui anak usaha InJourney Destination Management sukses menyelenggarakan malam pergantian tahun ke 2025 di salah satu destinasi yang dikelola, Candi Prambanan pada Selasa (31/1). Momen kemegahan Candi Prambanan berhias warna-warni kembang api yang spektakuler berhasil tertangkap oleh […]