BI Imbau Masyarakat Beri Angpau Lebaran Pakai Uang Elektronik
Ekonomi

BI Imbau Masyarakat Beri Angpau Lebaran Pakai Uang Elektronik

Koranriau.co.id – Serang, CNN Indonesia — Bank Indonesia (BI) Banten menghimbau masyarakat untuk menggunakan berbagai macam aplikasi uang elektronik untuk memberi angpau Lebaran ke sanak saudara. Bank sentral menilai pemberian uang elektronik lebih aman. Selain itu, masyarakat juga terhindar dari antrean panjang di bank demi menukar uang baru. Kepala BI Banten, Ameriza M Moesa mengatakan masyarakat ramai-ramai datang […]

Full Day Sale, Elektronik Murah Meriah di Transmart BSD
Ekonomi

Full Day Sale, Elektronik Murah Meriah di Transmart BSD

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Jika Anda sedang mencari barang elektronik dengan harga terbaik, inilah saat yang tepat. Transmart ITC BSD menggelar Full Day Sale, ajang diskon besar-besaran yang menghadirkan berbagai promo fantastis untuk produk elektronik dari merek-merek ternama. Dari kulkas, televisi, hingga perangkat audio, semuanya mendapatkan potongan harga yang luar biasa. Tidak tanggung-tanggung, Anda […]

Nasional

Xooply by Metranet Dorong Peningkatan Kualitas Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik di Indonesia

Koranriau.co.id- Xooply by Metranet platform milik anak usaha PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk tingkatkan kualitas Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE)(Doc Telkom) DALAM rangka mendukung transformasi digital yang berkelanjutan di Indonesia, Xooply by Metranet platform milik anak usaha PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) mempertegas komitmennya dalam meningkatkan kualitas Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) di Indonesia. […]