Nasional

Soal Calon Ketua Umum PPP, DPW Papua Raya Tegaskan Belum Tentukan Nama

Koranriau.co.id- Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Persatuan Pembangunan (DPW PPP) Papua Barat Yasman Yasir(Dok.DPW PPP Papua) KETUA Dewan Pimpinan Wilayah Partai Persatuan Pembangunan (DPW PPP) Papua Barat Yasman Yasir mengatakan sampai saat ini seluruh DPW PPP se-Indonesia belum ada yang memunculkan satu pun nama calon Ketua Umum PPP yang akan dipilih dalam Muktamar X tahun […]