Koranriau.co.id- Jakarta – Sedang berduka karena ditinggal nenek meninggal dunia, wanita ini malah disuruh masak untuk hidangan para pelayat. Hal ini menuai pro kontra. Tak ada yang lebih sedih daripada ditinggal keluarga terdekat meninggal dunia. Dalam momen duka ini, orang yang ditinggalkan pasti akan sibuk mengurus jenazah untuk dimakamkan. Di waktu yang bersamaan, mereka juga […]