Menteri PU Ungkap Status Pegawai yang Dirumahkan Imbas Hemat Anggaran
Ekonomi

Menteri PU Ungkap Status Pegawai yang Dirumahkan Imbas Hemat Anggaran

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo mengklarifikasi soal status pegawai yang dikabarkan dirumahkan karena efisiensi anggaran. Dody menjelaskan pegawai-pegawai itu bukan dirumahkan seperti yang beredar di media sosial. Namun, sedang ada proses pembaruan kontrak. “Bukan dirumahkan, memang kontrak kerjanya habis. Jadi, teman-teman OP (petugas operasi dan pemeliharaan) ini kita […]