Nasional

Negara Dinilai Gagal Berantas Judi Online

Koranriau.co.id- Pengungkapan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) hasil judi online oleh Bareskrim Polri.(Antara) POLEMIK judi online kian menghantui masyarakat. Judi online kian marak dan menyasar masyarakat kelas bawah. Dugaan keterlibatan politikus Indonesia dalam jaringan judi online yang berpusat di Kamboja memunculkan berbagai kontroversi. Termasuk pertanyaan mengenai komitmen negara yang bahkan dianggap gagal dalam memberantas judi […]

Nasional

Kejagung Dinilai Keliru Tetapkan Jurnalis Tersangka Perintangan Penyidikan

Koranriau.co.id- Direktur Pemberitaan Jak TV Tian Bahtiar (tengah) dikawal petugas menuju mobil tahanan usai menjalani pemeriksaan di Gedung Kejaksaan Agung, Jakarta, Selasa (22/4/2025) .(Antara Foto/Indrianto Eko Suwarso) LANGKAH penyidik Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM-Pidsus) Kejaksaan Agung (Kejagung) dalam menetapkan Direktur Pemberitaan JAK TV, Tian Bahtiar, sebagai tersangka dalam kasus perintangan penyidikan perkara […]

Nasional

Perubahan KUHAP Dinilai Harus Menjamin Parameter Pidana Secara Jelas

Koranriau.co.id- Ilustrasi.(MI) KETUA Umum Persatuan Doktor Pascasarjana Hukum Indonesia (PEDPHI) sekaligus pakar hukum pidana, Abdul Chair Ramadhan, mengatakan bahwa perubahan Kitab Hukum Acara Pidana (KUHAP) di Indonesia sudah selayaknya dilakukan. Akan tetapi, substansinya harus memenuhi prinsip keadilan. “Pembahasan RUU KUHAP sudah selayaknya dilakukan terutama untuk merevisi atas hukum pidana formil setelah setengah abad kita gunakan. […]

Nasional

LeoBagas dan FikriDaniel Dinilai Kurang Bertenaga

Koranriau.co.id- Ganda putra Indonesia Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana(X @INABadminton) PELATIH ganda putra Indonesia Antonius Budi Ariantho menyebut pasangan Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana dan Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin kurang bertenaga. “Evaluasi dari beberapa bulan turnamen yang diikuti, untuk Leo/Bagas dan Fikri/Daniel itu yang perlu ditambah adalah power dan kekuatan ketahanan,” kata Budi dalam keterangan resmi. “Secara […]

Nasional

Ketimbang Balas AS, Negosiasi Dinilai Jadi Jalan Keluar

Koranriau.co.id- Truk trailer melintas di lapangan penumpukan peti kemas (container yard) PT Terminal Petikemas Surabaya, Surabaya, Jawa Timur.(Emporio/Didik Suhartono) EKONOM senior sekaligus pendiri Institute for Development of Economic and Finance (Indef) Fadhil Hasan menilai pemerintah perlu segera melakukan negosiasi bilateral dengan Amerika Serikat (AS) ketimbang melakukan retaliasi, atau membalas kebijakan tarif dagang tinggi yang diterapkan […]

Tarif Baru Trump Dinilai Bikin Biaya Hidup di AS Makin Mahal 6%
Ekonomi

Tarif Baru Trump Dinilai Bikin Biaya Hidup di AS Makin Mahal 6%

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kebijakan tarif baru dari Presiden Donald Trump dinilai analis ekonomi akan membuat biaya hidup di Amerika Serikat melonjak, yang akan makin menekan masyarakat kelas menengah dan pekerja. Profesor ekonomi Justin Wolfers dari Universitas Michigan mengatakan kepada CNN bahwa penerapan tarif tersebut akan membuat biaya hidup di Amerika Serikat naik hingga […]

58 Negara Ini Dinilai Trump Punya Kebijakan yang Hambat Ekspor AS
Ekonomi

58 Negara Ini Dinilai Trump Punya Kebijakan yang Hambat Ekspor AS

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengeluarkan daftar negara yang dinilai memiliki kebijakan yang bisa menghambat perdagangan AS. Apa Indonesia termasuk? Lewat United States Trade Representative (USTR), Trump mencatat ada puluhan negara yang dinilai menghambat perdagangan AS. Dalam Laporan Estimasi Perdagangan Nasional Tahunan, USTR mengulas rata-rata tarif yang diterapkan negara mitra […]

Akuisisi Yupi Rp18 T Dipertanyakan, Valuasi Dinilai Terlalu Tinggi
Ekonomi

Akuisisi Yupi Rp18 T Dipertanyakan, Valuasi Dinilai Terlalu Tinggi

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Akuisisi 90 persen saham PT Yupi Indo Jelly Gum Tbk (YUPI) oleh PT Confectionery Consumer Products Indonesia (CCPI) melalui transaksi negosiasi jumbo senilai Rp18,37 triliun menimbulkan pertanyaan mengenai kewajaran harga dan valuasi perusahaan. Harga transaksi ini dinilai jauh lebih tinggi dibandingkan harga pasar YUPI, yang sempat turun 7,11 persen ke […]

Nasional

Pertemuan Prabowo dan Pengusaha Dinilai sebagai Momentum Krusial untuk Kemajuan Ekonomi

Koranriau.co.id- Pertemuan Presiden Prabowo Subianto dengan pengusaha(Dok Biro Pers, Media, dan Informasi Sekretariat Presiden) PRESIDEN Prabowo Subianto bertemu dengan sejumlah konglomerat di Istana Kepresidenan pada 7 Maret 2025. Koordinator Nasional Penggerak Milenial Indonesia (PMI), Adhiya Muzakki, menilai langkah ini penting dalam memperkuat kerja sama antara pemerintah dan para pelaku usaha demi kemajuan ekonomi nasional.  “Kami […]

Nasional

Vanenburg Dinilai Layak Gantikan Indra Sjafri di Tmnas U-20

Koranriau.co.id- Gerald Vanenburg(Akun instagram @geraldvanenburgofficial) PENGAMAT sepak bola nasional Kesit B Handoyo menilai Gerarld Vanenburg menjadi sosok yang tepat menggantikan Indra Sjafri di kursi pelatih timnas U-20 Indonesia. Asisten pelatih timnas Indonesia Patrick Kluivert itu sudah ditunjuk PSSI menjadi pelatih timnas U-23. Namun, kata Kesit, Vanenburg juga cocok melatih tim kelompok umur lainnya, seperti […]