Mendag Sebut Produsen Minyakita Kurangi Isi Sudah Tutup Pabrik Depok
Ekonomi

Mendag Sebut Produsen Minyakita Kurangi Isi Sudah Tutup Pabrik Depok

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso mengungkapkan praktik pengurangan takaran minyak goreng merek Minyakita oleh salah satu produsen. Dugaan ini terungkap setelah pihaknya bersama Satgas Polri melakukan pengawasan di lapangan. Salah satu perusahaan yang diduga terlibat, PT Artha Eka Global Asia (Aega), diketahui telah menutup pabriknya di Depok dan kini berpindah […]

5 Rumah Makan Joglo di Depok Pakai Ini Bersuasana Kampung Jawa
Makanan

5 Rumah Makan Joglo di Depok Pakai Ini Bersuasana Kampung Jawa

Koranriau.co.id- Jakarta – Tak jauh dari Jakarta, beberapa rumah makan di Depok ini memiliki nuansa kampung Jawa. Konsepnya juga diperkuat dengan bangunan rumah Joglo. Ini rekomendasinya! Rumah makan Jawa ternyata banyak ditemui di Depok, Jawa Barat. Untuk mengesankan nuansa kampung ala Jawa, rumah makan ini menggunakan rumah Joglo dengan interior kayu dan pencahayaan temaram. Beberapa […]

Nasional

Cemburu, Pria di Depok Bacok Istri hingga Bersimbah Darah

Koranriau.co.id- Ilustrasi .(123RF) SEORANG pria berinisial LR tega menganiaya istrinya, TA, hingga mengalami luka-luka karena terbakar api cemburu. Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) itu terjadi di sebuah rumah di Kelurahan Mampang, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa barat. Kapolres Metro Depok Kombes Arya Perdana membenarkan kejadian tersebut. Ia mengatakan pelaku menganiaya istrinya dengan cara dibacok […]