Nasional

13 Dampak Sering Begadang bagi Perempuan

Koranriau.co.id- Berikut Dampak Sering Begadang bagi Perempuan(freepik) BEGADANG adalah kebiasaan tidak tidur atau tidur sangat larut malam, biasanya hingga melewati tengah malam atau bahkan sampai pagi. Sering begadang dapat berdampak buruk bagi kesehatan, terutama bagi perempuan. 1. Gangguan Hormon Begadang dapat mengganggu produksi hormon, termasuk hormon estrogen dan progesteron, yang berperan dalam siklus menstruasi dan […]

Nasional

Ingatkan Dampak Perubahan Iklim, GP Ansor Ajak Kader Tanam Mangrove

Koranriau.co.id- Gerakan Pemuda Ansor menggelar aksi hijau dengan menanam 500 tanaman mangrove di Pantai Randungsanga Indah, Kabupaten Brebes.(GP Ansor) GERAKAN Pemuda Ansor menggelar aksi hijau dengan menanam 500 tanaman mangrove di Pantai Randungsanga Indah, Kabupaten Brebes. Kegiatan itu sebagai ikhtiar dalam memulihkan lingkungan di tengah ancaman krisis pemanasan global. “Ini merupakan keseimbangan gerakan. Sikap toleran […]

Nasional

Dampak Kecantikan dalam Kehidupan

Koranriau.co.id- Cover buku The Essentiality of Beauty(Dok. Corporate Affairs, Engagement & Sustainability Department of PT Loreal Indonesia) PANDANGAN seputar kecantikan yang membawa dampak positif pada beberapa hal dalam kehidupan tertuang di buku The Essentiality of Beauty yang diluncurkan oleh perusahaan kecantikan Loreal. Buku tersebut diluncurkan dalam rangka merayakan 45 tahun perjalanan Loreal di Indonesia yang […]

Nasional

12 Dampak Sering Begadang untuk Kesehatan

Koranriau.co.id- Berikut Dampak Sering Begadang untuk kesehatan(freepik) BEGADANG adalah kebiasaan terjaga hingga larut malam atau tidak tidur sepanjang malam, baik karena pekerjaan, aktivitas tertentu, atau sekadar kebiasaan. Sering begadang dapat memberikan berbagai dampak buruk bagi kesehatan, baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang. Dampak Jangka Pendek Baca juga : 13 Dampak Sering Begadang 1. Mudah Lelah […]

Kesehatan

Dampak stres bagi kesehatan dan cara efektif mengatasinya

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Stres dapat berdampak luas pada kesehatan mental dan fisik, terutama jika dipicu oleh tekanan hidup seperti pekerjaan, masalah keuangan, atau konflik pribadi. Jika tidak dikelola dengan baik, stres berkepanjangan berisiko menyebabkan depresi, gangguan jiwa, bahkan mendorong seseorang mengambil keputusan ekstrem. Penelitian menunjukkan bahwa stres kronis dapat mengganggu fungsi otak, melemahkan […]

PHRI Sulsel Was-was Dampak Efisiensi Anggaran K/L ke Okupansi Hotel
Ekonomi

PHRI Sulsel Was-was Dampak Efisiensi Anggaran K/L ke Okupansi Hotel

Koranriau.co.id – Makassar, CNN Indonesia — Ketua Persatuan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Sulawesi Selatan Anggiat Sinaga mengaku was-was dengan dampak dari kebijakan pemangkasan anggaran kementerian/lembaga (K/L) terhadap usaha hotel dan restoran. Menurut Anggiat, adanya instruksi presiden Nomor 1 tahun 2025 tentang efisiensi anggaran yang memangkas anggaran perjalanan dinas sebesar Rp 20 triliun akan memberikan dampak yang […]

Sederet Dampak Pemangkasan Anggaran Rp306 T di Kabinet Prabowo
Ekonomi

Sederet Dampak Pemangkasan Anggaran Rp306 T di Kabinet Prabowo

Koranriau.co.id – Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Sejumlah menteri dan kepala badan mengungkapkan dampak pemangkasan anggaran Rp306,69 triliun di kabinet Presiden Prabowo Subianto. Misalnya, Kementerian Pekerjaan Umum (PU) yang mengatakan pembangunan infrastruktur terganggu imbas efisiensi itu. Anggaran PU yang dipotong tak tanggung-tanggung, tembus Rp81 triliun. Ada juga yang tak terdampak pemotongan tersebut. Misalnya, Kementerian Sosial […]

Luhut Cs Temui Prabowo di Istana Bahas Dampak Kebijakan Trump ke RI
Ekonomi

Luhut Cs Temui Prabowo di Istana Bahas Dampak Kebijakan Trump ke RI

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan dan rombongan menghadap Presiden Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (6/2). Pada pertemuan itu DEN memberikan laporan dan hasil rekomendasi atas sikap RI dalam menghadapi kebijakan Presiden AS Donald Trump. Luhut datang bersama anggota DEN yakni Chatib Basri, Septian Hario Seto, Firman Hidayat, […]

Kesehatan

Dampak menggaruk rasa gatal yang muncul pada kulit

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Para peneliti yang mempelajari ilmu di balik menggaruk menemukan bahwa meskipun itu memperburuk peradangan dan pembengkakan, menggaruk juga memiliki manfaat tertentu yang dapat menjelaskan mengapa dorongan alami terasa begitu kuat. Dikutip dari Medical Daily, Jumat (31/1), para peneliti yang melakukan penelitian terbaru yang diterbitkan dalam jurnal Science, meneliti bagaimana gatal […]

Kesehatan

Peneliti ungkap dampak ADHD terhadap harapan hidup pria dan wanita

Koranriau.co.id – Jakarta (ANTARA) – Sebuah studi mengungkap adanya hubungan yang meresahkan antara gangguan perilaku dan berkurangnya harapan hidup, dengan dampak yang bervariasi antara pria dan wanita karena Attention Deficit Hyperactivity Disorder (ADHD). Attention Deficit Hyperactivity Disorder (ADHD) merupakan salah satu gangguan perkembangan saraf yang paling umum menyerang anak-anak. Kondisi ini dapat memengaruhi berbagai aspek […]