Nasional

Setara Institute Dorong Pembangunan Inklusif oleh Pemerintah Daerah

Koranriau.co.id- Direktur Eksekutif Setara Institute Halili Hasan(Antara) SETARA Institute menerbitkan Indeks Inklusi Sosial Indonesia (IISI) untuk menyambut pemerintahan baru. IISI akan menjadi penanda awal dan baseline kinerja pembangunan inklusi sosial yang menjadi standar dalam setiap bidang pembangunan pemerintahan daerah. “Salah satu rekomendasi dari studi inklusi sosial yang dilakukan Setara Institute ialah bahwa perencanaan pembangunan yang sedang […]

Nasional

Syarat Caleg Akamsi Bakal Perkuat Kelembagaan Parpol di Daerah

Koranriau.co.id- Sidang MK(Dok.MI) PENGAJAR hukum pemilu dari Universitas Indonesia Titi Anggraini menyambut baik Permohonan uji materi itu diajukan Aliansi Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Stikubank Semarang terkait syarat caleg ‘akamsi’ sesuai daerah pemilihan (dapil) ke Mahkamah Konstitusi (MK). Sebab, jika permohonan para mahasiswa tersebut dikabulkan, bakal terjadi penguatan kelembagaan partai politik di daerah. Mereka yang ingin maju sebagai wakil […]

Menteri PU Sebut Sekolah Rakyat Gratis Prabowo Dibangun di 100 Daerah
Ekonomi

Menteri PU Sebut Sekolah Rakyat Gratis Prabowo Dibangun di 100 Daerah

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo menyebut sekolah rakyat yang digagas Presiden Prabowo Subianto akan dibangun di 100 daerah. Kementerian PU akan terlibat merancang desain dan membangun gedung-gedung sekolah rakyat. Mereka bekerja sama dengan Kementerian Sosial (Kemensos). “Pak Mensos rencana membangun sekolah rakyat di 100 tempat di Indonesia untuk masyarakat miskin […]

Nasional

BMKG Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Perlu Direspons Cepat Pemerintah Daerah

Koranriau.co.id- Kepala BMKG Dwikorita Karnawati.(Dok. Antara) BADAN Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menegaskan pentingnya respons cepat dari pemerintah daerah dalam menindaklanjuti peringatan dini cuaca ekstrem yang telah dikeluarkan. Dalam beberapa hari terakhir, hujan dengan intensitas sangat lebat hingga ekstrem telah terjadi di sejumlah wilayah, termasuk Kota Cirebon, Riau, Kabupaten Bogor, Kabupaten Mimika, Kabupaten Padang Pariaman, […]

Kepala BGN Tegaskan Daerah Tak Perlu Tambah Anggaran Makan Gratis
Ekonomi

Kepala BGN Tegaskan Daerah Tak Perlu Tambah Anggaran Makan Gratis

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana menegaskan program makan bergizi gratis (MBG) dibayar oleh badannya yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). “Jadi mohon kerja samanya Ibu-Bapak sekalian, nanti di daerah, untuk program makannya tidak perlu ditambahkan lagi, karena berapa pun akan dibayar oleh Badan Gizi,” kata […]

Bahlil Minta Kepala Daerah Mudahkan Izin Perusahaan Eksplorasi Migas
Ekonomi

Bahlil Minta Kepala Daerah Mudahkan Izin Perusahaan Eksplorasi Migas

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia meminta kepala daerah untuk mempermudah perizinan kegiatan eksplorasi migas demi mewujudkan misi Presiden Prabowo Subianto soal ketahanan energi. “Saya minta tolong untuk kalau ada izin daerah yang dibutuhkan dalam rangka percepatan proses lelang, untuk segera dilakukan, agar mereka (perusahaan) bisa melakukan eksplorasi, tolong […]

Zulhas Minta Kepala Daerah Awasi Stok Bapok dan Harga Gabah di Retret
Ekonomi

Zulhas Minta Kepala Daerah Awasi Stok Bapok dan Harga Gabah di Retret

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Pangan, Zulkifli Hasan (Zulhas), memberikan dua tugas penting kepada kepala daerah dalam Retret Kepala Daerah di Magelang, Jawa Tengah, Selasa (25/2). Tugas tersebut mencakup pengawasan stabilitas harga bahan pokok (bapok) menjelang Ramadan dan penjaminan harga gabah petani sebesar Rp6.500. Arahan tersebut ia sampaikan saat memberikan materi […]

Segini Besaran Gaji Kepala Daerah dan Tunjangannya Per Bulan
Ekonomi

Segini Besaran Gaji Kepala Daerah dan Tunjangannya Per Bulan

Koranriau.co.id – Daftar Isi Gaji kepala daerah dan wakilnya Biaya operasional kepala daerah Jakarta, CNN Indonesia — Setiap kepala daerah dan wakil kepala daerah di Indonesia menerima gaji yang telah diatur besarannya oleh negara. Lantas, berapa gaji kepala daerah dan tunjangan yang didapat setiap bulan? Gaji kepala daerah dan wakil kepala daerah diatur berdasarkan Peraturan Pemerintah […]

Nasional

Petugas Kesehatan Haji Terbatas, Kemenkes Berharap Ada Bantuan dari Daerah

Koranriau.co.id- ilustrasi(Dok. Kemenag)       Baca juga : BP Haji Bertemu Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi Bahas Persiapan Haji 2025-2026   KEPALA Pusat Kesehatan Haji Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Liliek Marhaendro Susilo menyatakan ada keterbatasan kuota tenaga kesehatan haji. Oleh karena itu, ia berharap petugas haji yang masuk dalam kuota jemaah dapat  mengisinya.   Ia menjelaskan […]

Nasional

Soal Menyusul Retret di Magelang, Kepala Daerah Kader PDIP Tunggu Instruksi

Koranriau.co.id- Retret kepala daerah di Akademi Militer, Magelang, Jawa Tengah berlangsung pada 21-28 Februari 2025.(MI/Akhmad Safuan) BEBERAPA kepala daerah kader PDI Perjuangan masih menunggu instruksi Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, untuk bisa menyusul ke kegiatan retret kepala daerah di Magelang. Sebelumnya, Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri mengeluarkan surat bernomor 7294/IN/DPP/II/2025 tertanggal 20 Februari […]