Nasional

Lucky Hakim Plesir ke Jepang Tanpa Izin, Dedi Sebut Pejabat Mesti Prioritaskan Wisata Daerah

Koranriau.co.id- Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi.(Dok Diskominfo Kota Bandung) GUBERNUR Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi menyebut alih-alih berplesiran ke luar negeri, keluarga pejabat mestinya bahagia berekreasi di daerah masing-masing. Ini dinyatakan Dedi menanggapi alasan Bupati Indramayu Lucky Hakim berlibur ke Jepang bersama keluarga saat libur Lebaran karena memenuhi janji kepada anak-anaknya. “Saya jelaskan, Pak Lucky, […]

Nasional

Sejumlah Daerah di Pantura Jawa Tengah Mulai Persiapkan Kegiatan Tradisi Syawalan

Koranriau.co.id- Kegiatan memasak Kue Lupis Raksasa di Krapyak, Kota Pekalongan dalam persiapan kegiatan Syawalan tang diagendakan berlangsung Senin (7/4) mendatang. (MI/Akhmad Safuan) LEBARAN Idul Fitri telah terlewati, sejumlah daerah di Pantura Jawa Tengah Mukai mempersiapkan kegiatan perayaan lebaran ketupat (Syawalan) yang akan berlangsung serentak Senin (7/4) mendatang dengan berbagai agenda menarik yang diperkirakan auan dihadiri ribuan […]

6 Kuliner dari Berbagai Daerah yang Selalu Dinanti Saat Lebaran
Makanan

6 Kuliner dari Berbagai Daerah yang Selalu Dinanti Saat Lebaran

Koranriau.co.id- Jakarta – Lebaran menjadi momen spesial yang ditunggu-tunggu banyak orang. Bukan hanya tentang silaturahmi, Lebaran juga menjadi momen untuk menikmati hidangan khas yang selalu dinantikan. Setiap daerah di Indonesia memiliki tradisi kuliner yang berbeda, tetapi semua menghadirkan cita rasa khas yang menggugah selera. Berikut ini beberapa hidangan khas Lebaran dari berbagai daerah yang sering […]

MBG di Daerah 3T Tertunda hingga Agustus Imbas Anggaran Baru Cair Juli
Ekonomi

MBG di Daerah 3T Tertunda hingga Agustus Imbas Anggaran Baru Cair Juli

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana menyatakan layanan program makan bergizi gratis (MBG) di daerah tertinggal, terdepan, dan terluar (3T) baru bisa dimulai pada Agustus. Hal ini, kata dia, disebabkan pencairan anggaran yang baru akan tersedia pada akhir Juli, sehingga pembangunan satuan layanan di wilayah-wilayah tersebut masih dalam tahap […]

Nasional

Setara Institute Dorong Pembangunan Inklusif oleh Pemerintah Daerah

Koranriau.co.id- Direktur Eksekutif Setara Institute Halili Hasan(Antara) SETARA Institute menerbitkan Indeks Inklusi Sosial Indonesia (IISI) untuk menyambut pemerintahan baru. IISI akan menjadi penanda awal dan baseline kinerja pembangunan inklusi sosial yang menjadi standar dalam setiap bidang pembangunan pemerintahan daerah. “Salah satu rekomendasi dari studi inklusi sosial yang dilakukan Setara Institute ialah bahwa perencanaan pembangunan yang sedang […]

Nasional

Syarat Caleg Akamsi Bakal Perkuat Kelembagaan Parpol di Daerah

Koranriau.co.id- Sidang MK(Dok.MI) PENGAJAR hukum pemilu dari Universitas Indonesia Titi Anggraini menyambut baik Permohonan uji materi itu diajukan Aliansi Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Stikubank Semarang terkait syarat caleg ‘akamsi’ sesuai daerah pemilihan (dapil) ke Mahkamah Konstitusi (MK). Sebab, jika permohonan para mahasiswa tersebut dikabulkan, bakal terjadi penguatan kelembagaan partai politik di daerah. Mereka yang ingin maju sebagai wakil […]

Menteri PU Sebut Sekolah Rakyat Gratis Prabowo Dibangun di 100 Daerah
Ekonomi

Menteri PU Sebut Sekolah Rakyat Gratis Prabowo Dibangun di 100 Daerah

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo menyebut sekolah rakyat yang digagas Presiden Prabowo Subianto akan dibangun di 100 daerah. Kementerian PU akan terlibat merancang desain dan membangun gedung-gedung sekolah rakyat. Mereka bekerja sama dengan Kementerian Sosial (Kemensos). “Pak Mensos rencana membangun sekolah rakyat di 100 tempat di Indonesia untuk masyarakat miskin […]

Nasional

BMKG Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Perlu Direspons Cepat Pemerintah Daerah

Koranriau.co.id- Kepala BMKG Dwikorita Karnawati.(Dok. Antara) BADAN Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menegaskan pentingnya respons cepat dari pemerintah daerah dalam menindaklanjuti peringatan dini cuaca ekstrem yang telah dikeluarkan. Dalam beberapa hari terakhir, hujan dengan intensitas sangat lebat hingga ekstrem telah terjadi di sejumlah wilayah, termasuk Kota Cirebon, Riau, Kabupaten Bogor, Kabupaten Mimika, Kabupaten Padang Pariaman, […]

Kepala BGN Tegaskan Daerah Tak Perlu Tambah Anggaran Makan Gratis
Ekonomi

Kepala BGN Tegaskan Daerah Tak Perlu Tambah Anggaran Makan Gratis

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana menegaskan program makan bergizi gratis (MBG) dibayar oleh badannya yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). “Jadi mohon kerja samanya Ibu-Bapak sekalian, nanti di daerah, untuk program makannya tidak perlu ditambahkan lagi, karena berapa pun akan dibayar oleh Badan Gizi,” kata […]