Koranriau.co.id- Ilustrasi(sscnapoli.it) PELATIH Antonio Conte mengaku kecewa dengan hasil imbang 1-1 melawan Inter Milan di Stadio Diego Armando Maradona pada Minggu (2/3). Federico Dimarco membuka skor bagi tim tamu, Inter pada menit ke 22. Kemudian Napoli baru bisa menyakan kedudukan pada menit 87 lewat gol Philip Billing. Atas hasil itu, Nerazzurri berada di puncak klasemen […]